Siwindumedia.com – Ketua Forum Purnawirawan Perwira Tinggi TNI-Polri (FP3) Letjen TNI (Purn) Ediwan Prabowo mengimbau juniornya yang masih aktif, untuk bersikap netral dalam penyelenggaraan Pilpres 2024 . Tak hanya perwira TNI-Polri, Ia juga meminta Aparatur Sipil Negara (ASN) hingga pejabat negara dan pemerintahan menjaga netralitas. Hal itu disampaikan usai deklarasi pengusungan …
Dian Adianto
Apresiasi Atlet Berprestasi, Anthony Ginting dan 26 Atlet Lainnya Diangkat Jadi PNS
Siwindumedia.com – Atlet bulu tangkis tunggal putra Indonesia, Anthony Ginting resmi menyandang status sebagai pegawai negeri sipil (PNS). Anthony Ginting adalah bagian dari 27 atlet yang secara resmi menjadi PNS dari formasi Atlet Berprestasi. Pengambilan sumpah dan janji berlangsung di Auditorium Wisma Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora), Senayan, Jakarta Pusat, Rabu …
Mengenal Jenis BBM Baru, Pertamax Green 95 yang Akan Resmi Diluncurkan Pertamina Bulan Juli ini
Siwindumedia.com – Pertamax Green 95 siap diluncurkan PT Pertamina (Persero) pada Juli 2023. Produk ini, merupakan bahan bakar hasil campuran bioetanol. Pertamax Green 95 merupakan BBM terbaru yang dibuat menggunakan campuran Pertamax dengan Bioetanol sebesar 5 persen (E5). Corporate Secretary Pertamina Patra Niaga Irto Ginting mengatakan, BBM jenis baru itu …
Pajak Progresif Kendaraan Diusulkan Dihapus, Nantinya Bebas Punya Kendaraan Berapapun
Siwindumedia.com – Pajak progresif kendaraan diusulkan akan dihapuskan. Dengan adanya penghapusan ini, maka masyarakat tidak lagi dibatasi jumlah kendaraan yang dimilikinya. Polri pun mengungkap alasan wacana penghapusan pajak progresif ini, salah satunya karena tidak memberikan efek. Keberadaan pajak progresif memang masih menjadi polemik. Pajak progresif dikenakan ke orang yang memiliki kendaraan …
Jusuf Hamka Dukung Prabowo di Pilpres 2024, Sebut Prabowo Miliki Kapasitas Pimpin Indonesia
Siwindumedia.com – Pengusaha Jusuf Hamka mendukung Prabowo Subianto menjadi Presiden Indonesia berikutnya dengan memenangkan Pilpres 2024 mendatang. Dia menyampaikan itu usai bertemu Prabowo di kantor Kementerian Pertahanan, Jakarta, Selasa (4/7/2023). “Selanjutnya pemimpin-pemimpin negara kita harapkan orang-orang yang tegas, militer seperti beliau (Prabowo),” ucap Jusuf mengutip siaran pers, Selasa (4/7/2023). Dukungan Jusuf …
Pengen Dapat Cuan dari TikTok? Ini Syarat Jumlah Followers yang Dibutuhkan untuk Dapat Uang dari TikTok
Siwindumedia.com – Cara mendapatkan uang bisa dilakukan dengan berbagai cara, bahkan melalui internet. Ada banyak sosial media maupun platform yang bisa dimanfaatkan untuk mendapatkan uang. Salah satunya yaitu aplikasi TikTok. Tak dipungkiri kepopuleran TikTok telah melejit cepat, sejak debut pertamanya di tahun 2016. Ternyata, ada cara menghasilkan uang dari TikTok lho. …
Viral, Pengantin Wanita di Palembang Meninggal Setelah 5 Menit Ijab Kabul Dilangsungkan
Siwindumedia.com – Sebuah peristiwa memilukan terjadi pada pernikahan di Palembang ketika seorang pengantin wanita meninggal dunia hanya beberapa menit setelah ijab kabul dilangsungkan. Keluarga serta para tamu undangan yang hadir di acara tersebut nampak dilanda kehisterisan dan kesedihan yang mendalam. Sebelumnya informasi dari akun Tiktok @rahmatwinarno99, menyebut awalnya pernikahan tersebut terasa …
Dibanderol Cuma 42 Jutaan, Yuk Intip Kecanggihan Harley-Davisdon X440
Siwindumedia.com – Harley Davisdon X440 resmi meluncur di India dengan banderol 2.29 lakh rupee atau setara Rp42 juta. Ini menjadi motor varian termurah dari brand asal Amerika Serikat itu yang dapat menjangkau konsumen lebih luas. Harga Harley Davidson X440 jauh lebih murah jika dibandingkan dengan Harley Davidson X350 yang di …
Pertamina Segera Luncurkan Pertamax Green 95, Segini Bocoran Harganya
Siwindumedia.com – PT Pertamina (Persero) berencana meluncurkan bahan bakar minyak (BBM) jenis baru pada bulan Juli ini. Produk tersebut merupakan hasil campuran bioetanol ini dinamakan Pertamax Green 95. Wakil Menteri BUMN I Pahala Nugraha Mansury pun membocorkan harga per liter dari Pertamax Green 95. Dirinya mengungkapkan Pertamax Green 95, BBM …
Jemaah Haji Indonesia dapat Jatah 10 Liter Air Zamzam, Lebih Banyak dari Tahun Lalu
Siwindumedia.com – Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas menyampaikan kabar gembira bagi jemaah haji Indonesia 1444 H/2023 yang hendak pulang ke Tanah Air. Kini, mereka mendapat 10 liter air zamzam yang bisa diambil setiba di Tanah Air. Hal itu disampaikan Menag saat melepas 369 jemaah kelompok terbang (kloter) 1 Embarkasi Batam …