Berita Bisnis

Bisnis: Kategori ini menyajikan berita terkini seputar dunia bisnis, seperti perkembangan terbaru di bidang ekonomi, saham, dan investasi.

Harga Daging Sapi Normal, Daging Kambing Malah Melonjak

Harga Daging Sapi Normal, Daging Kambing Malah Melonjak

SiwinduMedia.com – Pemerintah sudah menetapkan 10 Dzulhijah 1444 Hijriyah yang menjadi Hari Raya Idul Adha 2023 pada Kamis, 29 Juni 2023. Hal ini sesuai dengan hasil pantauan dan sidang Isbat yang digelar oleh Kementerian Agama pada Minggu (18/6/2023) silam. Hasil sidang Isbat tersebut diumumkan oleh Wakil Menteri Agama Zainut Tauhid. …

Harga Daging Ayam Tembus Rp 40.000 per KG, Pedagang Ayam di Purwakarta Ancam Mogok Jualan

Harga Daging Ayam Tembus Rp 40.000 per KG, Pedagang Ayam di Purwakarta Ancam Mogok Jualan

Siwindumedia.com – Harga daging ayam di sejumlah pasar tradisional di Kabupaten Purwakarta, meroket hingga Rp40.000 per kilogram, Minggu (25/6/2023) pagi. Para pedagang daging ayam pun nampak resah lantaran sepinya pembeli. Atas hal tersebut, para pedagang daging ayam pun mengancam akan melakukan aksi mogok berjualan jika harga komoditas di tingkat distributor itu …

180 Pelaku UMKM Digenjot Melek Digital

SiwinduMedia.com – Fasilitasi para pelaku UMKM di Kuningan terkait peningkatan kesadaran dan pemahaman digitalisasi dalam mengembangkan usaha mereka, Pemerintah Daerah melalui Dinas Koperasi, Ukm, Perdagangan Dan Perindustrian Kabupaten Kuningan memulai “KICK OFF” UMKM Juara tahun 2023 bertempat di Aula Kantor BJB, Kamis (22/6/23)   Sebanyak 180 dilibatkan dalam pelatihan yang …

Pensiun dari Birokrat, Ridwan Setiawan Pilih Buka Usaha Rageman Resto and Coffee

SiwinduMedia.com – Pensiun dari birokrat, HM Ridwan Setiawan mantan Kadis PUTR kini banting stir ke dunia kuliner. Ia membuka usaha kuliner bernama Rageman Resto and Coffee. Diketahui, Ridwan merupakan pejabat tersohor yang sejak awal 2023 telah purnabakti alias pensiun. Ridwan pernah menjabat Sekretaris DPRD (Sekwan) Kuningan terlama, yakni selama 13 …

Gandeng Pelatihan Dengan PT. Fashion Stitch Joshua, DISNAKER Kuningan siap Serap 6000 tenaga kerja dari Kuningan.

SiwinduMedia.com – PT. Fashion Stitch Joshua yang berdiri pada tahun 2022 di daerah Kecamatan Cidahu, Kabupaten Kuningan, Perusahaan yang bergerak di bidang industri pakaian jadi atau garment membuka Program Pelatihan Produksi (Operator Sewing), bekerja sama dengan Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Kuningan. Yang bertempat di UPTD BLK Disnakertrans, Senin …

Kejar PAD, Sekda: Kita Naikkan Kompensasi AIR PAM ke Pemkot Cirebon

SiwinduMedia.com –Tujuan pendapatan asli daerah (PAD) untuk mendanai pelaksanaan otonomi daerah sesuai dengan potensi daerah sebagai perwujudan desentralisasi. Begitu juga dengan juga Kabupaten Kuningan tidak hanya dari Pajak Bangunan, Pemkab Kuningan Baru-bari ini melakukan perubahan perjanjian kerja sama terkait pengolahan sumber mata air Desa Paniis, Kecamatan Pasawahan , Senin (19/6/23) …

Hanya 1 di Jabar! Program Kemenag RI, KUA Ciawigebang Dapat Program Pemerdayaan Ekonomi Umat untuk UMKM

SiwinduMedia.com – Kementerian Agama RI meluncurkan program bantuan pemberdayaan ekonomi umat untuk UMKM. Program yang sudah berjalan selama hampir 3 tahun ini juga dirasakan masyarakat Kuningan di Kecamatan Ciawigebang, setiap penerima manfaat mendapatkan dana bantuan senilai Rp10 juta/ orang. Ade Yusuf, penyuluh program Penerima Manfaat, menjelaskan, untuk program bantuan ini …

Jangan Sampai Terlewat, 7 Wilayah ini Gelar Pemutihan Denda Pajak Kendaraan sampai Akhir 2023

Jangan Sampai Terlewat, 7 Wilayah ini Gelar Pemutihan Denda Pajak Kendaraan sampai Akhir 2023

Siwindumedia.com – Pemutihan pajak kendaraan selalu menjadi momen yang ditunggu-tunggu oleh seluruh pengendara, baik sepeda motor maupun mobil. Bagaimana tidak, pemutihan pajak bisa sangat membantu untuk orang-orang yang menunggak pajak kendaraannya. Salah satu bentuk pemutihan pajak adalah dengan penghapusan denda pajak kendaraan yang menunggak. Jadi, kita hanya cukup bayar pokok …