Berita Bisnis

Bisnis: Kategori ini menyajikan berita terkini seputar dunia bisnis, seperti perkembangan terbaru di bidang ekonomi, saham, dan investasi.

Presiden Jokowi Bakal Umumkan Kenaikan Gaji PNS 16 Agustus 2023

Presiden Jokowi Bakal Umumkan Kenaikan Gaji PNS 16 Agustus 2023

Siwimdumedia.com – Presiden Joko Widodo (Jokowi) akan mengumumkan kenaikan gaji pegawai negeri sipil (PNS) pada 16 Agustus 2023 bertepatan dengan pidato soal Rancangan Undang-undang (RUU) APBN 2024. Informasi tersebut disampaikan oleh Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Selasa (30/5/2023). “Bapak Presiden nanti akan sampaikan RUU APBN …

Harga BBM Kembali Turun! Berikut ini Daftar Harga BBM Per 1 Juni 2023 di Seluruh SPBU Indonesia

Harga BBM Kembali Turun! Berikut ini Daftar Harga BBM Per 1 Juni 2023 di Seluruh SPBU Indonesia

Siwindumedia.com – PT Petamina (Persero) kembali melakukan penyesuaian terhadap harga BBM (Bahan Bakar Minyak) mulai hari ini, Kamis (1/6/2023). Beberapa jenis BBM Pertamina pun tercatat mengalami penurunan. Dikutip dari situs Mypertamina.id, terdapat beberapa jenis BBM yang mengalami penurunan harga. Empat di antaranya mengalami penurunan harga. Satu di antaranya adalah harga Pertamax yang …

Pasar Darma Akan Dipercantik! Imbangi Semakin Merebaknya Minimarket di Kuningan

Pasar Darma Akan Dipercantik! Imbangi Semakin Merebaknya Minimarket di Kuningan

SiwinduMedia.com – Tak hanya Waduk Darma yang direvitalisasi hingga lebih menarik, pemerintah pun memastikan akan mempercantik Pasar Darma di Kabupaten Kuningan, Jawa Barat. Tujuan dari revitalisasi tersebut, tak lain untuk menghilangkan kesan kumuh di pasar Tradisional, yang membuat masyarakat lebih memilih berbelanja di pasar modern ketimbang di pasar rakyat. Tak …

Kolam Pemancingan Bisa Dijadikan Ladang Bisnis Menjanjikan

Kolam Pemancingan Bisa Dijadikan Ladang Bisnis Menjanjikan

SiwinduMedia.com – Banyak cara orang untuk menghilangkan penat dan stres setelah disibukan dengan aktivitas rutin mereka. Ada yang hanya sekedar hiburan sesekali saja, atau ada yang mengisi dengan menyalurkan hobinya. Memancing adalah sebuah hobi yang disukai oleh banyak orang hampir di setiap daerah. Bahkan di pedesaan, memancing juga sangat disukai …

Kabar Gembira, Gaji ke-13 PNS Mulai Cair 5 Juni 2023

Kabar Gembira, Gaji ke-13 PNS Mulai Cair 5 Juni 2023

Siwindumedia.com – Pemerintah memastikan gaji ke-13 PNS akan disalurkan pada Juni 2023. Kabar tersebut dikonfirmasi oleh Kementerian keuangan. Jika tak ada perubahan, Kementerian Keuangan (Kemenkeu) memastikan gaji ke-13 Pegawai Negeri Sipil (PNS) cair mulai Senin, 5 Juni 2023. Jumlah gaji ke-13 PNS sama dengan Tunjangan Hari Raya (THR). Hal tersebut …

800 Miliar Total Utang Uang Minyak Goreng Yang Harus Dibayarkan Pemerintah Kepada Pengusaha

800 Miliar Total Utang Uang Minyak Goreng Yang Harus Dibayarkan Pemerintah Kepada Pengusaha

Siwindumedia.com – Kejaksaan Agung (Kejagung) telah mengeluarkan pendapat hukum (Legal Opinion/LO) atas pembayaran utang pemerintah ke produsen minyak goreng dan pengusaha ritel. Total nominal yang harus dibayarkan ialah sebesar Rp 800 miliar. Direktur Jenderal Perdagangan Dalam Negeri Kementerian Perdagangan (Kemendag) Isy Karim mengungkapkan, dalam putusan itu pihaknya wajib menyelesaikan pembayaran utang …

Bansos UMKM 2023 Segera Dicairkan, Berikut ini Cara Cek Bantuan UMKM 2023 Beserta Syarat dan Ketentuannya

Bansos UMKM 2023 Segera Dicairkan, Berikut ini Cara Cek Bantuan UMKM 2023 Beserta Syarat dan Ketentuannya

Siwindumedia.com – Bantuan sosial (bansos) untuk UMKM kembali disalurkan pemerintah pada tahun 2023 ini. Penyaluran dilakukan secara bertahap dari awal tahun hingga akhir tahun. UMKM sendiri adalah adalah singkatan dari usaha mikro, kecil, dan menengah. UMKM memiliki peran yang sangat besar pada pertumbuhan perekonomian negara kita. Kontribusi UMKM di Indonesia mencapai …

Ratusan Group Arsitek Bersaing Dalam Kompetisi Design Kuningan Shopping Eco Forest

Ratusan Grup Arsitek Bersaing Dalam Kompetisi Design Kuningan Shopping Eco Forest

Siwindumedia.com – Puspita Cipta Group Kuningan mengadakan kompetisi design dengan tema “Terbangun Shopping Eco Forest” di Cigembang  Kabupaten Kuningan. Kompetisi design tersebut bertujuan untuk memberikan wujud kebanggaan dan kesejahteraan bagi masyarakat kota kuda ini. Event ini banyak mengundang animo bagi para arsitek, baik yang masih baru maupun yang sudah profesional …

Wow ASN Dapat Tambahan Tunjangan Uang Untuk Daya Tahan Tubuh, Berikut ini Nominalnya

Wow ASN Dapat Tambahan Tunjangan Uang Untuk Daya Tahan Tubuh, Berikut ini Nominalnya

Siwindumedia.com – Kabar gembira bagi para pegawai Aparatur Sipil Negara (ASN). Sebab mulai 2024 pemerintah akan memberikan tambahan penghasilan bagi setiap ASN Kementerian/Lembaga (K/L) berupa biaya makanan penambah daya tahan tubuh. Pemberian anggaran itu tercantum dalam Peraturan Menteri Keuangan Nomor 49 Tahun 2023 tentang Standar Biaya Masukan Tahun Anggaran 2024 yang …