SiwinduMedia.com – Momen Hari Raya Idul Adha 1444 Hijriah bertepatan dengan 29 Juni 2023, Agun Gunandjar Sudarsa, anggota Komis XI DPR RI Dapil Jabar X menyalurkan 13 Ekor Sapi Kurban ke 4 kabupaten dan kota yang diwakilinya, yakni Kabupaten Ciamis, Kabupaten Kuningan, Kota Banjar, Dan Kabupaten Pangandaran. Kepada SiwinduMedia.com, Agun …
Berita Gaya Hidup
Sapi Kurban Kabur ! Panik, Lari ke Parit
SiwinduMedia.com – Heboh seekor sapi (hewan qurban) jatuh ke dalam parit setinggi kurang lebih 7 meter milik Imoh (83) warga lingkungan Cipicung Kelurahan Kuningan, Kecamatan Kuningan. Rabu, (28/6/2023) Kronologi kejadian menurut keterangan saksi Fadli (32) yang baru tiba dirumah pada saat memarkirkan motor melihat seekor sapi (hewan qurban) yang sedang …
Ibadah Qurban dan Kesalehan Sosial Umat
Mengapa Harus Berqurban? SiwinduMedia.com – Qurban adalah memotong hewan pada Hari Raya Idul Adha tanggal 10 di bulan Dzulhijjah atau hari tasyriq (tanggal 11, 12 dan 13 Dzulhijjah). Berqurban merupakan ibadah yang memiliki penghargaan dan pahala yang besar dari Allah SWT., karena berqurban merupakan bukti seorang muslim dalam pengabdiannya, mendekatkan …
Imah Amih Resto & Cafe, Rekomendasi Tempat Makan dan Hiburan di Kuningan
SiwinduMedia.com – Setelah proses pembangunan resto yang cukup lama, yakni memakan waktu sekitar satu tahun, akhirnya 3 November 2022, Imah Amih Resto dan Cafe resmi dibuka untuk umum. Berlatar pemandangan khas Gunung Ciremai, Imah Amih Resto & Cafe sangat cocok sebagai tempat berkumpul dan rekreasi bareng keluarga dan kerabat. Minggu …
Silaturahmi Akbar! Orang-orang Bernama Asep dari Seluruh Dunia Bakal Berkumpul di Garut, Ini Tanggalnya
Siwindumedia.com – Paguyuban Asep Dunia akan menggelar kegiatan di SOR RAA Adiwijaya, Kabupaten Garut, pada 15-16 Juli 2023. Kegiatan yang diberi nama Silaturasep (Silaturahmi Asep) itu akan dihadiri oleh ribuan orang bernama Asep dari seluruh penjuru Dunia. Wakil Presiden Paguyuban Asep Dunia, Asep Jaelani, mengatakan kegiatan itu dilakukan sebagai ajang silaturahmi …
Viral Kisah Seorang Wanita Tagih Utang Sekalian Kondangan, Begini Reaksi Sang Pengantin
Siwindumedia.com – Baru-baru ini warganet dihebohkan dengan beredarnya sebuah video yang memperlihatkan seorang wanita datang ke pernikahan teman untuk menagih utang. Aksi seorang wanita yang naik ke pelaminan untuk menagih utang itu sontak saja viral di TikTok hingga ditonton oleh jutaan pengguna. Rupanya aksi tersebut dilakukan bukan tanpa alasan, wanita tersebut …
Rekomendasi 15 Aplikasi Penghilang Gabut yang Seru dan Menyenangkan
Siwindumedia.com – Kamu merasa kesibukan menghantui aktivitas harian dan membuat stres? Baik, sudah saatnya kamu mencoba untuk isi celah kesibukan dengan hal-hal refreshing untuk menghilangkan rasa penat. Sedikit mengulas tentang kebosanan, menurut beberapa pakar, rasa jenuh atau bosan dapat muncul jika kita tidak mempunyai rencana atau planning. Rencana, planning, target, sebuah kegiatan atau …
Tetap Melegenda! Mang Jaya, Tokoh Pendongeng Cerita Sunda dari Kuningan
SiwinduMedia.com – Untuk generasi 76-80-an, radio menjadi media yang murah dan merakyat yang banyak dimiliki oleh masyarakat pada era itu. Ketika TV dan Internet belum booming, siaran dongeng radio menjadi salah satu acara yang paling ditunggu oleh masyarakat. Mendengarkan dongeng radio menjadi aktifitas rutin bagi warga di sela istirahat malam. …
Sigap! Petugas Damkar Evakuasi Mobil Terjun ke Jurang
SiwinduMedia.com – Telah terjadi kecelakaan tunggal, sebuah mobil Pick Up Toyota Kijang dengan Nomor Polisi E 8657 KA terperosok ke sisi jalan sedalam 25 meter saat membawa muatan pasir di Desa Seda Kecamatan Mandirancan Kabupaten Kuningan. Kronologi kecelakaan menurut Dede Usmawanto (42) sebagai saksi dari Kasi Pemerintahan Desa Seda menjelaskan …
Pensiun dari Birokrat, Ridwan Setiawan Pilih Buka Usaha Rageman Resto and Coffee
SiwinduMedia.com – Pensiun dari birokrat, HM Ridwan Setiawan mantan Kadis PUTR kini banting stir ke dunia kuliner. Ia membuka usaha kuliner bernama Rageman Resto and Coffee. Diketahui, Ridwan merupakan pejabat tersohor yang sejak awal 2023 telah purnabakti alias pensiun. Ridwan pernah menjabat Sekretaris DPRD (Sekwan) Kuningan terlama, yakni selama 13 …