Berita Warga

Ulang Tahun ke-5, Bagasi Kuningan Ngaliwet Bareng Rokhmat Ardiyan

Ulang Tahun ke-5, Bagasi Kuningan Ngaliwet Bareng Rokhmat Ardiyan

SiwinduMedia.com – Berbeda dengan perayaan ulang tahun yang lalu, ulang tahun yang ke-5 Barudak Gabungan Siliwangi (Bagasi) Kabupaten Kuningan, kali ini berasa istimewa. Bertempat di Objek Wisata Mayasih Cigugur, Kamis (31/8/2023). Bagasi bersama anggota Ojek Online atau Ojol, merayakan ulang tahunnya yang ke-5 dihadiri oleh Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) DPR …

Tahap 2 PTSL, Bupati Kuningan Serahkan 470 Sertifikat Tanah untuk Desa Lengkong dan Kertawinangun

Tahap 2 PTSL, Bupati Kuningan Serahkan 470 Sertifikat Tanah untuk Desa Lengkong dan Kertawinangun

SiwinduMedia.com – Dalam pelaksanaan Program PTSL PM (Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap Partisipasi Masyarakat) Tahap II tahun 2023, Bupati Kuningan Acep Purnama menyerahkan sertifikat PTSL sebanyak 470 bidang tanah kepada masyarakat pada Kamis (31/8/2023). Pada kesempatan ini Acep Purnama hadir di Desa Lengkong untuk menyerahkan 270 sertifikat bidang tanah kepada masyarakat …

PLN Tegaskan Tawaran Penggantian Nomor ID Pelanggan adalah Penipuan

PLN Tegaskan Tawaran Penggantian Nomor ID Pelanggan adalah Penipuan

Siwindumedia.com – PT PLN (Persero) mengimbau masyarakat untuk berhati-hati terhadap segala bentuk penipuan yang mengatasnamakan PLN. Untuk kenyamanan dan keamanan pelanggan, PLN mengatakan semua layanan secara terpusat melalui aplikasi PLN Mobile. Seperti diketahui, belum lama ini beredar penipuan dengan modus program penggantian nomor ID pelanggan, yang meminta pembayaran dan data …

Minggu Sibuk! Arya Permana Graha Penuhi Empat Undangan Kegiatan Masyarakat Kuningan

Minggu Sibuk! Arya Permana Graha Penuhi Empat Undangan Kegiatan Masyarakat Kuningan

SiwinduMedia.com – Minggu (27/8/2023), hari yang luar biasa buat Bendahara Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Pusat, Arya Permana Graha. Bagaimana tidak, dihari yang sama dan tempat berbeda, harus memenuhi 4 undangan sekaligus terkait kegiatan yang diselenggarakan masyarakat Kabupaten Kuningan. Atas undangan-undangan tersebut, dirinya menyikapi sebagai bentuk kehormatan atas pengakuan warga. …

Kapan Musim Kemarau di Indonesia Berakhir? Ini Prediksi BMKG

Kapan Musim Kemarau di Indonesia Berakhir? Ini Prediksi BMKG

SiwinduMedia.com – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memperkirakan puncak musim kemarau terjadi pada bulan Juli-Agustus 2023. Saat itu, jumlah zona musim mencapai 72,53 persen. Adapun saat ini, jumlah zona musim atau wilayah Indonesia yang telah memasuki musim kemarau mencapai 60 persen. Dalam siaran pers, Deputi Bidang Meteorologi BMKG, Guswanto, …

Gabung Program Makmur, Petani di Wilayah Kuningan, Cirebon dan Karawang Dijamin Kemudahan Soal Permodalan dan Pupuk

Gabung Program Makmur, Petani di Wilayah Kuningan, Cirebon dan Karawang Dijamin Kemudahan Soal Permodalan dan Pupuk

Siwindumedia.com –  PT Pupuk Indonesia mengajak petani di wilayah Karawang, Kuningan, Cirebon bergabung dalam program Makmur. Program yang memiliki makna Mari Kita Majukan Usaha Rakyat ini dapat memberikan berbagai kemudahan mulai dari pupuk hingga akses permodalan melalui ekosistem pertanian. Sebagaimana diketahui, Makmur merupakan program yang dicanangkan oleh Kementerian BUMN pada …

Faktor Ekonomi Picu Angka Perceraian Tertinggi di Jawa Barat

Faktor Ekonomi Picu Angka Perceraian Tertinggi di Jawa Barat

SiwinduMedia.com – Angka perceraian di Indonesia pada tahun 2022 paling banyak terjadi di Jawa Barat. Menurut laporan Badan Pusat Statistik (BPS), terdapat 516.344 kasus perceraian di Indonesia pada tahun 2022. Jumlah tersebut meningkat 15,3% dibandingkan pada tahun sebelumnya sebanyak 447.743 kasus. Berdasarkan wilayahnya, perceraian paling banyak terjadi di Jawa Barat, …

Reses ke-3 2023, Julkarnaen Tampung Aspirasi Warga Gang Jembar Kelurahan Purwawinangun

Reses ke-3 2023, Julkarnaen Tampung Aspirasi Warga Gang Jembar Kelurahan Purwawinangun

SiwinduMedia.com – Masa reses sudah menjadi tugas dan fungsi, untuk semua Anggota Dewan. Masa reses difungsikan untuk menyerap aspirasi dari konstituen atau masyarakat secara langsung. Tidak terkecuali, dengan Anggota DPRD Kabupaten Kuningan yang juga Ketua DPC PBB Kuningan dari Komisi II, Bidang Perekonomian, Kabupaten Kuningan dari Fraksi Gerindra Bintang, H …