SiwinduMedia.com – Bupati Kuningan H Acep Purnama telah menyampaikan Laporan Pertanggungjawaban (LPj) realisasi APBD Kabupaten Kuningan Tahun Anggaran 2022 kepada DPRD. Melalui Fraksi-Fraksinya, DPRD pun langsung merespon dengan memberikan pandangan umum masing-masing pada sidang paripurna, Kamis (22/6/2023). Mengawali paparannya, Fraksi Demokrat menuturkan, sebagaimana telah disampaikan dalam LPj pelaksanaan APBD Kabupaten …
Berita Headline
500 Kader ‘Banteng’ Kuningan Akan Hadiri Puncak Peringatan Bulan Bung Karno
SiwinduMedia.com – Sebanyak 500 orang kader ‘Banteng’ dari Kabupaten Kuningan akan berangkat ke Jakarta untuk menghadiri puncak Peringatan Bulan Bung Karno. Acara akbar tersebut akan dipusatkan di Gelora Bung Karno (GBK), Sabtu (24/6/2023) lusa. Para kader PDI Perjuangan Kabupaten Kuningan (kader Banteng, red) tersebut akan diberangkatkan Sabtu dini hari nanti, …
Agar Tak Kacaukan Formasi Kebutuhan PNS, Menpan RB Ingatkan Pemda Tak Lagi Rekrut Tenaga Honorer
Siwindumedia.com – Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB) Abdullah Azwar Anas meminta pemerintah daerah (pemda) serta kementerian dan lembaga pemerintah non-kementerian (K/L) tidak lagi merekrut tenaga honorer. “Teman-teman di daerah tidak boleh lagi merekrut sembarangan. Kan sudah tidak boleh,” kata Anas usai penandatanganan nota kesepahaman dan perjanjian kerja sama …
Imbas Kebijakan Penghapusan Tenaga Honorer, KPU-Bawaslu Terancam Kehilangan Ribuan Honorer Non-ASN Jelang Pemilu 2024
Siwindumedia.com – Kebijakan penghapusan Pegawai Pemerintah Non Pegawai Negeri (PPNPN) atau tenaga honorer yang akan efektif berlaku per 28 November 2023. Hal itu membuat Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) resah, pasalnya mereka dihadapkan pada tantangan tak mudah di menit-menit terakhir jelang Pemilu 2024. Tanggal 28 November …
Tak Berani Laporkan Dugaan Korupsi? Biar Kami yang Lapor!
SiwinduMedia.com – Terjadinya tindak pidana korupsi telah menyebabkan kerugian yang sangat luar biasa pada masyarakat. Selain dapat menimbulkan krisis di berbagai bidang, tindak pidana korupsi juga dapat menyebabkan tidak terpenuhinya hak-hak sosial dan hak-hak ekonomi warga masyarakat, sehingga upaya melakukan pemberantasan terhadap tindak pidana korupsi bukanlah hanya tanggungjawab Aparat Penegak …
Hasil Sidang Isbat, Kemenag Tetapkan Idul Adha 1444 H Jatuh Pada 29 Juni 2023
Siwindumedia.com – Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Agama (Kemenag) telah menggelar sidang isbat penentuan Idul Adha 1444H/2023 M. Hasilnya diumumkan bahwa Idul Adha 1444 H jatuh pada 29 Juni 2023. Keputusan tersebut disampaikan Wakil Menag, dalam keterangan pers di Kantor Kementerian Agama, Jakarta, Minggu 18 Juni 2023. Turut hadir dalam Sidang Isbat …
Kemenag Gelar Sidang Isbat Idul Adha 1444 H Hari ini 18 Juni 2023
Siwindumedia.com – Kementerian Agama (Kemenag) Republik Indonesia akan mengumumkan tanggal jatuhnya Hari Raya Idul Adha 2023 setelah Sidang Isbat Penetapan Awal Dzulhijah 1444 H yang digelar hari ini, 18 Juni 2023. Sidang isbat ini akan digelar di Auditorium HM. Rasjidi Kementerian Agama, Jl. M.H. Thamrin, Jakarta Pusat. “Sidang isbat awal Zulhijah …
Ketua PB PGRI Unifah Rosyidi Dituntut Mundur, Begini Tanggapan PB PGRI
Siwindumedia.com – Ketua Umum PB PGRI Prof Unifah Rosyidi dituntut mundur oleh sejumlah pengurus PGRI daerah. Tuntutan tersebut disuarakan segelintir oknum pengurus PGRI (18 oknum pengurus provinsi dan 9 oknum PB PGRI) yang mengatasnamakan provinsi. Atas hal tersebut, PB PGRI pun memberikan tanggapan mengenai kekisruhan ini. Ketua Departemen Kominfo PB PGRI …
AHY dan Puan Bertemu di Pelataran Hutan GBK Usai Olah Raga Pagi
Siwindumedia.com – Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) bertemu Ketua DPP PDI Perjuangan Puan Maharani dengan di Plataran Hutan Kota Gelora Bung Karno, Jakarta Pusat, Minggu (18/6/2023) usai olahraga pagi. Puan memulai jalan pagi dari Jalan Denpasar Raya, Kuningan, Jakarta. Sedangkan, AHY berjalan pagi dari Sudirman-Thamrin, Jakarta. Puan …
5 ABK Kapal LCT yang Tenggelam di Karimun Jawa Berhasil Dievakuasi, 5 Lainnya Masih dalam Pencarian
Siwindumedia.com – Lima anak buah kapal (ABK) kapal LCT (Landing Craft Tank) CIPTA HARAPAN yang tenggelam di Perairan Karimunjawa, Jepara, Jateng berhasil dievakuasi. Kelima ABK tersebut dievakuasi menggunakan kapal MV Sinar Sejati 2 dengan tujuan Probolinggo. Sebelumnya, Kapal LCT Cipta Harapan hilang kontak pada Senin (12/6/2023) dengan membawa 10 ABK. …