Siwindumedia.com – Seorang Warga negara Australia bernama McArthur Brenton Craig Abbas Abdullah (48) dikenakan sanksi deportasi oleh pihak Imigrasi Kelas I TPI Bandung karena aksi tidak terpujinya meludahi imam masjid di Buahbatu Kota Bandung, Jawa Barat pada Jumat (28/4/2023) kemarin. Aksi tidak terpuji MBCAA ini viral di media sosial dan mengundang …
Berita Insiden
Viral! Kisah Unik Petugas Damkar Lepaskan Kaleng Biskuit yang Nyangkut di Kepala Seorang Anak
Siwindumedia.com – Ada-ada saja kelakuan unik bocah iseng, kadang-kadang hal yang dilakukan bisa berbuntut panjang hingga orang tua kebingungan, sehingga petugas pemadam kebakaran (damkar) pun harus turun tangan membantu. Hal tersebut terjadi seperti yang dilakukan Petugas Penyelamat Sektor Kemayoran, yang berhasil menunaikan tugas unik yaitu melepas kaleng biskuit yang tersangkut …
Viral! Pengemis di Bogor Miliki Uang Puluhan Juta dan Cek 1,3 Miliar saat Terjaring Razia
Siwindumedia.com – Kasus pengemis punya harta fantastis kembali ditemukan. Melalui akun instagram @dinsoskotabogor, Dinas Sosial Kota Bogor mengunggah penemuan mengagetkan mereka soal seorang pengemis sekaligus pemulung bernama Tini asal Bogor yang diketahui memiliki harta yang berlimpah. Penemuan soal pengemis dengan harta berlimpah ini bermula ketika Dinsos Kota Bogor melakukan penelusuran terhadap …
Diduga Sopir Ngantuk, Minibus Terguling di Jalan Gunung Keling
SiwinduMedia.com – Diduga sopir mengantuk, sebuah mobil minibus mengalami kecelakaan di Jalan Raya Gunung Keling Kecamatan Cigugur, Jumat siang (28/4/2023). Dari informasi yang disampaikan pengendara lain, Nurdin (37), mobil minibus ini melaju cukup kencang dari arah Cirendang menuju Cigugur. Namun sebelum belokan Gunung Keling, mobil tiba-tiba menabrak tiang listrik di …
Viral! Diduga Anggota DPRD Bojonegoro Memangku Cewek Seksi di Kamar Hotel, Begini Nasibnya Sekarang
Siwindumedia.com – Dunia maya tengah dihebohkan dengan video viral berisi foto seorang pria oknum Anggota DPRD Bojonegoro memangku cewek di sebuah kamar mirip kamar hotel. Dari informasi yang berhasil dihimpun siwindumedia.com dari berbagai sumber, pria yang disebut mangku cewek open BO ini merupakan anggota DPRD Bojonegoro dari Fraksi PKB. Video anggota …
Petugas Damkar Kuningan Bantu Lepaskan Cincin di Jari Tangan Bocah 13 Tahun
SiwinduMedia.com – Lagi dan lagi, UPT Pemadam Kebakaran (Damkar) Kabupaten Kuningan menerima laporan permohonan bantuan pelepasan cincin. Kali ini laporan diterima petugas Pemadam Kebakaran dari warga Desa Bandorasawetan Kecamatan Cilimus, Rabu (27/4/2023). Andrikni Aulia Azahra, bocah 13 tahun beralamat di RT 13 RW 05 Nomor 16 Dusun Kliwon Desa Bandorasawetan, …
Sumur di Rest Area KM 86 Tol Cipali Semburkan Api, Polisi Terpaksa Tutup Rest Area KM 86 B Sementara Waktu
Siwindumedia.com – Sebuah sumur yang berada di Rest Area KM 86 B Tol Cipali wilayah Kecamatan Cipeundeuy, Kabupaten Subang, semburkan api pada Rabu (26/4/2023). Sumur tersebut tepat berada di parkiran belakang Rest Area KM 86 B Cipali dan diduga mengandung gas sehingga menimbulkan api. Kapolres Subang AKBP Sumarni mengatakan api …
Sebelum Lebaran Nenek Rukni Menghilang, Setelah Idul Fitri Ditemukan Sudah Meninggal
SiwinduMedia.com – Nenek Rukni (63) warga Desa Lengkong Kecamatan Garawangi, Kabupaten Kuningan, diketemukan meninggal setelah dinyatakan menghilang selama 8 hari menjelang lebaran Idul Fitri 1444 H. Kronologis menghilangnya Nenek Rukni, diduga berawal dari penyakit gangguan ingatan atau amnesia yang dideritanya sejak beberapa tahun silam, sehingga dirinya lupa pulang ke rumah. …
Arus Balik Lebaran Idul Fitri Berpotensi Dibayang-bayangi Cuaca Ekstrim
SiwinduMedia.com – Kondisi cuaca ekstrem berpotensi terjadi pada masa arus mudik dan arus balik Lebaran 2023. Kepala BMKG Dwikorita Karnawati menyampaikan bahwa cuaca ekstrem diperkirakan akan terjadi selama beberapa periode di sejumlah wilayah di Indonesia. Cuaca ekstrim ini terjadi mulai dari 15 April 2023 sampai 5 Mei 2023. BMKG (Badan …
BMKG Pastikan Indonesia Tak Terkena Dampak Gelombang Panas yang Terjadi di India Hingga Thailand
Siwindumedia.com – Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memastikan wilayah Indonesia tidak akan mengalami gelombang panas seperti yang terjadi di India, China, hingga Thailand. Kepala Pusat Layanan Iklim Terapan BMKG Ardhasena Sopaheluwakan mengatakan hal ini dikarenakan Indonesia merupakan negara kepulauan yang dikelilingi oleh lautan besar. “Karena kita kepulauan, masih ada hujan …