Pemuda Muhammadiyah Tawarkan 7 Kriteria Calon Pimpinan Daerah Muhammadiyah Kuningan

SiwinduMedia.com – Pimpinan Daerah Pemuda Muhammadiyah Kuningan berdiskusi panjang membahas agenda Musyawarah Daerah (Musyda) Muhammadiyah Kuningan ke-13. Di sela kegiatan Musyda, Sadam Husaen selaku Ketua Pemuda Muhammadiyah Kuningan, menyepakati bahwa Muhammadiyah adalah organisasi yang harus tetap bergembira dan berkemajuan. Sadam mengatakan, terdapat 7 rumusan kriteria pimpinan Muhammadiyah versinya yang merupakan …

Musyda Muhammadiyah! Pilih Ketua Baru, Memajukan Kuningan Mencerahkan Jawa Barat

SiwinduMedia.com – Musyawarah rutin setiap 5 tahun untuk Muhammadiyah Kabupaten Kuningan, Pimpinan Daerah Muhammadiyah Kuningan menggelar Musyawarah Daerah ke-13. Musyawarah bertempat di kampus STKIP Muhammadiyah Kuningan, Sabtu (27/5/2023). Musyda dihadiri semua jajaran Pimpinan Daerah Muhammadiyah Kab. Kuningan, Perwakilan 22 PCM setiap kecamatan, organisasi dibawah naungan Muhammadiyah dan Aisyiyah. Hadir pula …

Digeser ke Dapil 1 Kuningan, Hanyen Mundur dari Pencalegan Partai Gerindra

Digeser ke Dapil 1 Kuningan, Hanyen Mundur dari Pencalegan Partai Gerindra

SiwinduMedia.com – Suhu politik di internal Partai Gerindra Kabupaten Kuningan memanas. Lantaran digeser ke Dapil 1, Bacaleg muda Hanyen Tenggono SH menyatakan mundur dari pencalegan Partai Gerindra. Hanyen resmi mengajukan pengunduran diri dari keanggotaan dan posisinya dalam partai Gerindra. Pengunduran diri tersebut disampaikan melalui surat pernyataan yang ditujukan kepada Ketua …

Rakernis, Polri Ungkap Adanya Indikasi Aliran Dana Narkoba Untuk Pemilihan Legislatif 2024

Rakernis, Polri Ungkap Adanya Indikasi Aliran Dana Narkoba Untuk Pemilihan Legislatif 2024

Siwindumedia.com – Bareskrim Polri menemukan adanya indikasi aliran dana narkoba yang diduga digunakan dalam kontestasi politik pada Pemilu 2024. Wakil Direktur Tindak Pidana Narkoba Bareskrim Polri Kombes Jayadi mengatakan temuan itu terungkap buntut penangkapan yang sebelumnya dilakukan terhadap sejumlah anggota legislatif di beberapa daerah. “Dari hasil penangkapan yang dilakukan jajaran terhadap …

Jubir Anies : Era Jokowi Selesai, Anies akan Manfaatkan Momentum ini Untuk Raih Kemenangan

Jubir Anies Era Jokowi Selesai, Anies akan Manfaatkan Momentum ini Untuk Raih Kemenangan

Siwindumedia.com – Juru Bicara Bakal Calon Presiden (Bacapres) Koalisi Perubahan untuk Persatuan (KPP) Anies Baswedan, Sudirman Said, mengaku mensyukuri hasil survei yang selalu menempatkan capresnya di urutan ketiga. Berdasarkan survei per Mei 2023, potensi keterpilihan Prabowo sebesar 24,5 persen. Posisi kedua ada Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo 22,8 persen dan ketiga …

Pasca Revitalisasi Waduk Darma, Pemprov Jabar Kini Lirik Potensi Wisata 8 Desa Penyangga

Pasca Revitalisasi Waduk Darma, Pemprov Jabar Kini Lirik Potensi Wisata 8 Desa Penyangga

SiwinduMedia.com – Setelah menggelontorkan dana puluhan milliar untuk merevitalisasi kawasan wisata Waduk Darma, Kabupaten Kuningan, kali ini Pemprov Jabar sedang mengkaji kembali potensi wisata di Kabupaten Kuningan, terutama potensi wisata di 8 desa penyangga Obyek Wisata Waduk Darma. Potensi wisata yang akan dilirik Pemprov Jabar di desa penyangga Waduk Darma …

Respon Positif Sandiaga Uno Usai Namanya Masuk Radar Cawapres Ganjar

Respon Positif Sandiaga Uno Usai Namanya Masuk Radar Cawapres Ganjar

Siwindumedia.com – Nama Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif  (Menparekraf) Sandiaga Uno masuk dalam radar cawapres yang bakal mendampingi bakal capres PDIP Ganjar Pranowo di Pilpres 2024. Menurut Sandi peluang membangun bangsa dalam bingkai percepatan pembangunan merupakan suatu kehormatan. “Tentu harus kita sambut dengan penuh kebersamaan, memperkuat persatuan dan jika ada peluang untuk …