Berita Pemerintahan

Pemerintahan menyajikan berita seputar pemerintahan

Jelang Mutasi di Lingkup Pemkab Kuningan, “Lahan Basah” SKPD Jadi Rebutan ?

Jelang Mutasi di Lingkup Pemkab Kuningan, “Lahan Basah” SKPD Jadi Rebutan ?

SiwinduMedia.com – Menjelang habis jabatan pada 4 Desember 2023 ini, Bupati Kuningan masih memiliki pekerjaan rumah untuk mengisi kekosongan jabatan birokrat di lingkup Pemkab Kuningan, yang disinyalir akan dilaksanakan April bulan depan. Namun di tengah teki-teki kapan mutasi dilaksanakan, kini mencuat isu adanya kubu-kubuan dalam kepentingan mutasi dan rotasi jabatan. …

DPP PPP Beri Kode dr Toto Calon Bupati Kuningan 2024

DPP PPP Beri Kode dr Toto Calon Bupati Kuningan 2024

SiwinduMedia.com – Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Persatuan Pembangunan (PPP) memberi kode untuk Ketua DPC PPP Kuningan dr H Toto Taufikurohman maju, kembali maju pada ajang Pemilu Kepala Daerah (Pilkada) 2024 sebagai Calon Bupati Kuningan. Kode tersebut terlontar ke publik saat Bendahara Umum DPP PPP, Arya Permana Graha, berkunjung ke …

PDIP Tanggapi Hasil Survei Jamparing Research, Nuzul : Jangan Menggiring Opini

PDIP Tanggapi Hasil Survei Jamparing Research, Nuzul : Jangan Menggiring Opini

SiwinduMedia.com – Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan menggapi hasil survei Jamparing Reseach yang menyebut PDIP berada pada posisi kedua setelah PKS. Tanggapan disampaikan Sekretaris DPC PDIP Kuningan Nuzul Rachdy, Sabtu (18/3/2023) siang. Ia mengatakan, survei boleh-boleh saja dilakukan, dan memang tidak ada yang melarang. Hanya saja harus benar-benar dapat memberikan …

Kompak, Kader NU Kuningan Siap Jaga Persatuan

Kompak, Kader NU Kuningan Siap Jaga Persatuan

SiwinduMedia.com – Bertempat di Ipukan Highland Resto, Jalan Palutungan Desa Cisantana Kecamatan Cigugur, Sabtu (11/3/2023), digelar acara Musyawarah Kerja Cabang (Mukercab) Nahdlatul Ulama (NU) Kabupaten Kuningan. Acara yang dibuka Bupati H Acep Purnama tersebut, juga sekaligus dalam rangka pelantikan pengurus Lembaga-Lembaga PCNU Kabupaten Kuningan. Hadir dalam kesempatan tersebut, pengurus PWNU …

Survei Jamparing Research, PDIP-Gerindra Digeser PKS-Golkar

Survei Jamparing Research, PDIP-Gerindra Digeser PKS-Golkar

SiwinduMedia.com – Lembaga Survei Jamparing Research (JR), baru-baru ini melakukan survei secara acak kepada masyarakat Kabupaten Kuningan sebagai responden. Salah satu objek survei JR adalah Elektabilitas Parpol di Kabupaten Kuningan. Tim peneliti JR langsung menggelar Jumpa Pers di Kopi Lendot Mang Elon, Jalan Desa Sadamantra Kecamatan Jalaksana, Sabtu (18/3/2023). 2 …

Pulang Kampung, Anies Baswedan Disambut Hangat Warga Kuningan

Pulang Kampung, Anies Baswedan Disambut Hangat Warga Kuningan

SiwinduMedia.com – Bakal Calon Presiden RI yang bakal diusung 3 parpol besar, Partai Nasdem, Partai Demokrat dan PKS, pulang kampung ke tanah kelahirannya di Kabupaten Kuningan. Ia langsung disambut hangat warga yang ditemuinya di sejumlah tempat. Agenda Anies ke Kuningan dalam rangka Munggahan, yakni penyambutan menjelang bulan Suci Ramadhan 1445 …

Hasil Coklit Pantarlih, Bawaslu Temukan Carut Marut Data Pemilih

bawaslu-temukan-28535-calon-pemilih-salah-penempatan-tps

SiwinduMedia.com – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Kuningan menemukan sebanyak 28.535 calon pemilih yang tercatat salah dalam penempatan Tempat Pemungutan Suara (TPS). Data tersebut disampaikan pihak Bawaslu selama melakukan pengawasan terhadap jalannya pencocokan dan penelitian (Coklit), oleh petugas yang dibentuk KPU, yakni Panitia Pendaftaran Pemilih (Pantarlih). Temuan Bawaslu ini disampaikan …

Bupati Acep Tarawih Perdana di Masjid Syi’arul Islam

Bupati Acep Tarawih Perdana di Masjid Syi’arul Islam

SiwinduMedia.com – Bupati Kuningan H Acep Purnama melaksanakan Sholat Tarawih Perdana di Masjid Agung Syi’arul Islam Kuningan, Tabu (22/3/2023) malam. Pelaksanaan Shalat Tarawih Perdana serentak dilakukan Kaum Muslim usai keluarnya penetapan 1 Ramadhan 1444 H yang jatuh pada Kamis 23 Maret 2023, oleh Menteri Agama, Yaqut Cholil Qoumas. Ummat Muslim …

Berkah Ramadhan, Baznas Kuningan Raih Penghargaan

Berkah Ramadhan, Baznas Kuningan Raih Penghargaan

SiwinduMedia.Com – Baru saja menginjak awal Ramadhan 1444 H, Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Kuningan langsung mendapatkan berkah. Di awal bulan puasa tahun ini, Baznas Kuningan berhasil meraih penghargaan dalam kategori Baznas Kabupaten/kota dengan Branding terbaik se-Indonesia. Penghargaan tersebut menjadi anugerah tersendiri bagi Baznas Kuningan, umumnya bagi seluruh masyarakat. …

Dandim Turun Tangan Atasi Kisruh di Desa Karang Baru

dandim-turun-tangan-atasi-kisruh-di-desa-karang-baru

SiwinduMedia.com – Sejak beberapa waktu lalu telah terjadi kisruh antara pihak Pemdes dengan masyarakat Desa Karang Baru Kecamatan Ciwaru Kabupaten Kuningan. Sejumlah pihak pun telah mencoba meredam masalah di desa ini. Bahkan yang terakhir, Dandim 0615/Kuningan Letkol Inf Bambang Kurniawan ikut turun tangan mengatasi terjadinya kembali kisruh di desa tersebut. …