Berita Pemerintahan

Pemerintahan menyajikan berita seputar pemerintahan

50 Calon Terpilih Anggota DPRD Kuningan Ditetapkan KPU, Sekwan : 9 September Dilantik

50 Calon Terpilih Anggota DPRD Kuningan Ditetapkan KPU, Sekwan : 9 September Dilantik

SiwinduMedia.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kuningan telah menetapkan 50 Calon Anggota DPRD / Caleg terpilih hasil Pileg 2024. Mereka akan dilantik pada 9 September 2024 mendatang. 50 Calon terpilih anggota DPRD Kabupaten Kuningan Periode 2024-2029 ditetapkan KPU melalui Rapat Pleno terbuka yang telah digelar di Grand Cordela Hotel …

Antisipasi Musim Kemarau dan Elnino, Kementan RI Bantu Kelompok Tani Pompa Air

Antisipasi Musim Kemarau dan Elnino, Kementan RI Bantu Kelompok Tani Pompa Air

SiwinduMedia.com – Kementerian Pertanian Republik Indonesia dalam upaya peningkatan produksi nasional. Memberikan bantuan pompanisasi kepada 123 kelompok tani, di 76 Desa yang tersebar di 32 Kecamatan se-Kabupaten Kuningan. Hal ini juga sebagai langkah antisipatif, menghadapi musim kemarau dan el nino sehingga stok ketersediaan pangan, utamanya padi tetap terjaga. Pj Bupati …

PAN Kuningan Bergejolak, 24 DPC Minta Ketua DPD Mundur

PAN Kuningan Bergejolak, 24 DPC Minta Ketua DPD Mundur

SiwinduMedia.com – Pasca agenda Pemilu serentak 2024, Partai Amanat Nasional (PAN) Kabupaten Kuningan bergejolak. Puncaknya, sebanyak 24 dari 32 DPC PAN se-Kabupaten Kuningan meminta H Uba Sobari Ak mundur dari posisi Ketua DPD. Gejolak di internal PAN ini muncul diawali dengan tidak diberinya ruang bagi para pengurus DPC di 32 …

Tanggapi Masalah Kohe di Wilayah Cigugur, Pemda Kuningan Gandeng TNGC Bangun IPAL

Tanggapi Masalah Kohe di Wilayah Cigugur, Pemda Kuningan Gandeng TNGC Bangun IPAL

SiwinduMedia.com – Menanggapi banyaknya laporan warga terkait pembuangan limbah ternak yang tidak tepat sasaran, Penjabat Bupati Kuningan, Iip Hidajat langsung memberikan perhatian khusus untuk masalah tersebut. Mengingat dampak yang ditimbulkan sangat merugikan banyak warga, berbagai pencemaran lingkungan terjadi karena masalah kotoran hewan (kohe) ini. Dari pencemaran air, udara maupun tanah. …

Peringati Hardiknas 2024, Kabupaten Kuningan Akan Launching Mulok Gunung Ciremai

Peringati Hardiknas 2024, Kabupaten Kuningan Akan Launching Mulok Gunung Ciremai

SiwinduMedia.com – Peringatan Hari Pendidikan Nasional tingkat Kabupaten Kuningan tahun 2024 digelar di Lapangan Pandapa Paramarta, Kamis (02/05/2024). Bertindak sebagai pembina upacara, Penjabat Bupati Kuningan, Dr Drs H Raden Iip Hidajat Mpd. Tahun ini, peringatan Hardiknas 2024 mengambil tema “Bergerak Bersama, Lanjutkan Merdeka Belajar”. Para peserta yang hadir, terdiri dari siswa-siswi …

Tidak Dengan Unjuk Rasa, KSPSI Kuningan Peringati Hari Buruh Dengan Halal Bihalal dan Santunan Anak Yatim

Tidak Dengan Unjuk Rasa, KSPSI Kuningan Peringati Hari Buruh Dengan Halal Bihalal dan Santunan Anak Yatim

SiwinduMedia.com – Tidak seperti biasanya memperingati Hari Buruh Internasional (Mayday) dengan mengadakan unjuk rasa. Para pekerja (buruh) serta Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (KSPSI) Kabupaten Kuningan memperingati Hari Buruh Internasional ini, dengan menggelar Halal Bihalal bersama Pemerintah Daerah Kabupaten Kuningan, Rabu (01/05/2024). Diselenggarakan di halaman Kantor Dinas Tenaga Kerja dan …