SiwinduMedia.com – Sejumlah loyalis Almarhum H Acep Purnama, diantaranya adalah Maksum Madrohim, tampak ikut mengawal silaturahmi Calon Bupati PKB H Yanuar Prihatin ke DPD Partai Nasdem, Jumat (31/5/2024). Yanuar datang ke kantor DPD Partai Nasdem untuk mengembalikan formulir pendaftaran Bakal Calon Bupati Kuningan Periode 2024-2029. Tampak mendampingi Yanuar selain Maksum …
Berita Pemerintahan
Seriuskah Sekda Dian Bakal Nyalon Bupati? Ini Masukan dari Pengamat
SiwinduMedia.com – Sekitar 5 bulan lagi menjelang perhelatan Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Kuningan Periode 2024-2029, sejumlah nama kandidat sudah mulai mengerucut dengan didominasi tokoh Partai Politik. Berdasarkan data yang dihimpun SiwinduMedia.com, terdapat beberapa nama yang dipastikan sedang membidik kursi Bupati Kuningan yang saat ini diduduki Penjabat Bupati dari Provinsi …
Finalisasi! PDI-P Segera Tetapkan Calon Bupati, Rana atau Ridho?
SiwinduMedia.com – Proses penggodokan Bakal Calon Bupati / Wakil Bupati Kuningan di internal PDI Perjuangan sudah mendekati tahap finalisasi. 2 kader internal yang sedang mengikuti tahapan finalisasi di DPP PDI-P, kini mulai rajin bersosialisasi di tengah masyarakat untuk menjalankan tugas dari partai. Mereka adalah Rana Suparman SSos, anggota DPRD, dan …
Tugas dari Pusat, Usai ke PAN Yanuar Perkuat Komunikasi dengan Demokrat
SiwinduMedia.com – Bakal Calon Bupati Kuningan yang telah mendapatkan rekomendasi dari DPP PKB, H Yanuar Prihatin MSi, terus berkeliling membangun komunikasi politik dengan sejumlah partai. Setelah sebelumnya Yanuar membangun kekuatan dengan mendaftarkan diri ke PAN, kini Yanuar juga mendaftar ke Partai Demokrat. Ia datang ke DPC Partai Demokrat di Jalan …
Pemkab Kuningan Raih Opini WTP Lagi, Padahal Gagal Bayar!
SiwinduMedia.com – Untuk ke-10 kalinya, Pemkab Kuningan kembali meraih opini WTP atau Wajar Tanpa Pengecualian terhadap Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) atas pelaksanaan APBD TA 2023. Dokumen LHP BPK RI tersebut diserahkan bersama sejumlah daerah lainnya di Jawa Barat dengan meraih opini WTP. LHP BPK ini juga …
Bareng Dedi Mulyadi, Ardiyan dan Sekda Dian, Cabup Yanuar Prihatin Hadiri Casper Day SMK Pertiwi
SiwinduMedia.com – Calon Bupati Kuningan yang juga anggota DPR RI Fraksi PKB H Yanuar Prihatin, menghadiri acara Casper Day SMK Pertiwi Kuningan, Kamis (30/5/2024). Tampak hadir bersama Yanuar, Bakal Calon Gubernur Jabar sekaligus Youtuber sosial Kang Dedi Mulyadi (KDM), Anggota DPR RI terpilih Partai Gerindra dari Dapil Jabar X H …
Ujang Beri Kode PKB Belum Tentu Usung Yanuar Prihatin Calon Bupati
SiwinduMedia.com – Ketua DPC PKB Kabupaten Kuningan H Ujang Kosasih, memberikan pernyataan bahwa pengumuman DPP PKB soal Bakal Calon Bupati harus dicermati secara utuh. “Saya hanya ingin mengatakan begini, tolong teman-teman media agar mendengarkan pengumuman DPP PKB secara utuh. Masa kalimat begitu gak jelas?. Tolong didengarkan, disimak baik-baik apa yang …
Mahasiswa Unisa Berbagi Ilmu Pengolahan Ubi Jalar di Desa Nanggerang
SiwinduMedia.com – Kegiatan seminar sebagai salah satu bentuk kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat, kembali digelar Himpunan Mahasiswa Teknologi Pangan (HIMATEPA) Fakultas Teknik Universitas Islam Al-Ihya (UNISA) Kuningan. Acara yang diselenggarakan pada hari Ahad 26 Mei 2024 bertempat di Aula Balai Desa Nanggerang tersebut terselenggara berkat kerja sama antara HIMATEPA dengan pemerintah …
PKB Resmi Bakal Usung Yanuar Prihatin Calon Bupati Kuningan
SiwinduMedia.com – Dewan Pengurus Pusat (DPP) Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) secara resmi mengumumkan H Yanuar Prihatin MSi adalah kader PKB yang akan diusung sebagai Calon Bupati Kuningan, Jawa Barat, Periode 2024-2029. Pengumuman tersebut disampaikan Desk Pilkada DPP PKB melalui jumpa pers di Jakarta, Rabu (29/5/2024). Yanuar menjadi salah satu Bakal …
Mega Proyek Kuningan Caang Rp117 Miliar Masih Berpolemik, DPRD Panggil Eks Kepala Dishub
SiwinduMedia.com – DPRD Kabupaten Kuningan melalui Panitia Khusus (Pansus) Kuningan Caang, memanggil eks Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) HM Mutofid SH MT untuk dimintai penjelasan terkait Mega Proyek Rp117 miliar lebih yang hingga kini masih berpolemik itu. Rapat Pansus Kuningan Caang yang dipimpin Ketua Pansus H Yudi Budiana SH digelar secara …