Berita Politik

Kategori ini menyajikan berita terkini mengenai kebijakan pemerintah, isu-isu politik, dan pemilu di Indonesia. Dalam kategori ini, pembaca dapat menemukan laporan tentang keputusan politik, kebijakan publik, pernyataan politisi, dan analisis politik.

32 Pengurus KPPG se-Kabupaten Kuningan Resmi Dilantik, Tresna: Siap Menangkan Golkar

32 Pengurus KPPG se-Kabupaten Kuningan Resmi Dilantik, Tresna: Siap Menangkan Golkar

SiwinduMedia.com – Partai GOLKAR, yang merupakan partai besar di Indonesia senantiasa melakukan penguatan kader dari berbagai lini. Tak terkecuali untuk basis kader pemuda dan perempuan. Kesatuan Perempuan Partai GOLKAR (KPPG), termasuk salah satunya. KPPG merupakan organisasi sayap partai, yang dibentuk untuk mewadahi kader perempuan di Partai Golkar. Hal itu dikemukakan …

Bocoran 6 Program Unggulan Prabowo-Gibran: Dari KIS Lansia Hingga Kartu Anak Sehat

Bocoran 6 Program Unggulan Prabowo-Gibran Dari KIS Lansia Hingga Kartu Anak Sehat

Siwindumedia.com – Pasangan bakal calon presiden dan wakil presiden Koalisi Indonesia Maju (KIM), Prabowo Subianto – Gibran Rakabuming Raka resmi mendaftarkan diri ke Komisi Pemilihan Umum (KPU), Rabu (25/10/2023). Ketua Umum Partai Golkar, Airlangga Hartarto menyampaikan bahwa Prabowo-Gibran merupakan pasangan capres-cawapres yang dipilih koalisi untuk bisa melanjutkan kerja-kerja baik pemerintah. …

Anggota DPR RI Fraksi PKB: Masyarakat Lebih Merespon Pilpres Ketimbang Pileg

Anggota DPR RI Fraksi PKB: Masyarakat Lebih Merespon Pilpres Ketimbang Pileg

SiwinduMedia.com – Anggota DPR RI Fraksi PKB dari Dapil Jabar X (Kuningan, Ciamis, Banjar, Pangandaran) menyebut saat ini masyarakat lebih merespon soal Pemilihan Presiden (Pilpres) ketimbang Pemilihan Legislatif (Pileg). Pernyataan Yanuar disampaikan saat diwawancarai sejumlah wartawan usai menjadi pemateri sebagai Komisi II DPR RI, dalam acara Sosialisasi Program Strategis Kementerian …

Bersama 16 Kepala Daerah, Nuzul Rachdy Kembali Terpilih Jadi Peserta Pendidikan Lemhannas RI

Bersama 16 Kepala Daerah, Nuzul Rachdy Kembali Terpilih Jadi Peserta Pendidikan Lemhannas RI

SiwinduMedia.com – Ketua DPRD Kuningan Nuzul Rachdy SE, kembali terpilih oleh Lembaga Ketahanan Nasional (Lemhannas) RI untuk mengikuti pendidikan kepemimpinan daerah tahun 2023. Nuzul terpanggil dan masuk dalam deretan peserta pendidikan Lemhannas bersama 16 Kepala Daerah pilihan di Indonesia, terdiri dari 15 Bupati dan Walikota, serta 1 Gubernur. Nuzul akan …

Janji Anies-Cak Imin Jika Terpilih, Bakal Ada Cuti Melahirkan untuk Ayah

Janji Anies-Cak Imin Jika Terpilih, Bakal Ada Cuti Melahirkan untuk Ayah

Siwindumedia.com – Cuti melahirkan untuk seorang ayah, termasuk janji yang akan diberikan pasangan Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar (AMIN) jika menang di Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 mendatang. Hal tersebut tertuang dalam misi keenam yang digagas pasangan AMIN, yaitu mewujudkan keluarga Indonesia yang sejahtera dan bahagia sebagai akar kekuatan bangsa. “Memberikan …

Kamis Lusa, DPRD Sidang Paripurna Pengumuman Pemberhentian Bupati Acep Purnama

Kamis Lusa, DPRD Sidang Paripurna Pengumuman Pemberhentian Bupati Acep Purnama

SiwinduMedia.com – Kamis lusa (26/10/2023), Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kuningan akan menggelar sidang paripurna pengumuman pemberhentian H Acep Purnama dari jabatan sebagai Bupati Kuningan, bersama HM Ridho Suganda dari jabatan Wakil Bupati. Ketua DPRD Kuningan Nuzul Rachdy, saat diwawancarai di ruang kerjanya usai menggelar rapat pimpinan, Selasa (24/10/2023), …

Gaspol! Gerindra Kuningan Segera Bentuk Tim Pemenangan Prabowo-Gibran

Gaspol! Gerindra Kuningan Segera Bentuk Tim Pemenangan Prabowo-Gibran

SiwinduMedia.com – Pasca Deklarasi Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka sebagai Bakal Pasangan Calon Presiden – Wakil Presiden RI 2024, Partai pengusung di daerah langsung gaspol mempersiapkan strategi pemenangan. Di Kabupaten Kuningan, DPC Partai Gerindra tengah bersiap untuk melaksanakan perintah pusat dalam rangka pemenangan Prabowo-Gibran. Termasuk persiapan juga tengah dilakukan …

Jelang Pemilu 2024, Partai Golkar Mulai Bekali Ratusan Calon Saksi

Jelang Pemilu 2024, Partai Golkar Mulai Bekali Ratusan Calon Saksi

SiwinduMedia.com – Gelaran Pemilu 2024 terhitung tinggal 119 hari lagi. Dalam rangka persiapan menghadapi hajat lima tahunan tersebut, DPD Partai Golkar Kabupaten Kuningan, melalui Badan Saksi Nasional (BSN) Partai Golkar Kabupaten Kuningan, mengadakan giat Pendidikan politik (Dikpol) dan Training of Trainers (ToT) di Aula kantor DPD Partai Golkar, Senin (23/10/2023). …