Berita Politik

Kategori ini menyajikan berita terkini mengenai kebijakan pemerintah, isu-isu politik, dan pemilu di Indonesia. Dalam kategori ini, pembaca dapat menemukan laporan tentang keputusan politik, kebijakan publik, pernyataan politisi, dan analisis politik.

Mahar Pencalegan di Parpol Bukan Lagi Rahasia, Dr Kana: Bisa Meredupkan Pesona Politik

Mahar Pencalegan di Parpol Bukan Lagi Rahasia, Dr Kana: Bisa Meredupkan Pesona Politik

SiwinduMedia.com – Beredarnya mahar pencalegan di sebuah parpol sebagaimana yang telah viral di media, bukan lagi informasi rahasia. Sebab kondisi tersebut dianggap sudah lumrah dalam menghadapi pesta demokrasi. Hal ini disampaikan pengamat politik, Dr Mas Kana Kurniawan MAHk. Ia mengaku tidak kaget jika ada isu mahar politik untuk pencalegan, karena …

Diminta Uang Mahar 500 Juta Sebagai Syarat Bacaleg, Wakil Ketua Demokrat Jabar Mundur

Diminta Uang Mahar 500 Juta Sebagai Syarat Bacaleg, Wakil Ketua Demokrat Jabar Mundur

Siwindumedia.com – Menjelang bergulirnya pemilu 2024, salah seorang kader senior partai di Jawa Barat mengundurkan diri dari keanggotan partai. Kabar mengejutkan tersebut datang dari Partai Demokrat. Beliau Adalah Wakil Ketua DPD Partai Demokrat Jabar, Didin Supriadin, yang mendadak mundur. Pengunduran diri itu disampaikan melalui surat bermaterai yang dibuat Didin pada 6 …

Angka Kasus Covid-19 Kembali Naik, KPU Jabar Batasi Jumlah Pendamping yang Daftar Bacaleg DPRD dan Balon DPD

Angka Kasus Covid-19 Kembali Naik, KPU Jabar Batasi Jumlah Pendamping yang Daftar Bacaleg DPRD dan Balon DPD

Siwindumedia.com – Angka kasus Covid-19 di Indonesia kembali naik. Tak hanya kasus harian, kasus aktif pun menunjukkan peningkatan. Sebelumnya, selama beberapa bulan ke belakang, penambahan kasus virus corona “hanya” berkisar di angka 200-300 kasus per hari. Kini, kasus harian tembus angka 900. Dilansir dari dashboard COVID-19 di laman jabarprov.go.id per 8 Mei 2023 …

KPU, Bawaslu, dan DKPP Bentuk Forum Tripartit: Bahas Revisi Aturan Pengurangan Kuota Caleg Perempuan pada Pemilu 2024

KPU, Bawaslu, dan DKPP Bentuk Forum Triparit Bahas Revisi Aturan Pengurangan Kuota Caleg Perempuan pada Pemilu 2024

Siwindumedia.com – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) RI mengatakan kepada awak media akan segera membentuk forum tripartit bersama Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) dan KPU RI. Komisioner Bawaslu RI Lolly Suhenty menjelaskan forum ini dibentuk dengan tujuan untuk membahas opsi revisi sesegera mungkin tentang aturan baru KPU yang bisa mengurangi kuota caleg …

Dokter, Bidan, Perawat dan Apoteker Perwakilan Kuningan Gelar Aksi di Jakarta! Ada Apa?

Dokter, Bidan, Perawat dan Apoteker Perwakilan Kuningan Gelar Aksi di Jakarta! Ada Apa?

SiwinduMedia.com – Sejumlah dokter yang tergabung dalam Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Kabupaten Kuningan, bersama perwakilan Perawat, Bidan dan Apoteker melalui organisasi masing-masing, menggelar aksi damai di Jakarta, Senin (8/5/2023). Para dokter dan tenaga kesehatan lainnya dari Kabupaten Kuningan, ternyata datang ke Jakarta untuk ikut aksi damai bersama ribuan tenaga kesehatan lainnya …

Pansus “Gagal Bayar” Kembali Bergeliat, Panggil TAPD Tanyakan Progres Pembayaran Utang Pemda Kuningan TA 2022

Pansus “Gagal Bayar” Kembali Bergeliat, Panggil TAPD Tanyakan Progres Pembayaran Utang Pemda

SiwinduMedia.com – Lama tak bergeming ke publik, Panitia Khusus (Pansus) “Gagal Bayar” Pemda Kuningan yang dibentuk di DPRD, akhirnya mulai lagi bergeliat. Kamis siang (4/5/2023), Pansus memanggil Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) untuk mempertanyakan progress pembayaran utang Pemda TA 2022. Hadir langsung Ketua TAPD yang juga Sekda Kuningan Dr H …

Nasdem Sebut Sudah Punya 5 Kandidat Cawapres Pendamping Anies di Pilpres 2024

Nasdem Sebut Sudah Punya 5 Kandidat Cawapres Pendamping Anies di Pilpres 2024

Siwindumedia.com – Ketua Pemenangan Pemilu Partai NasDem Sugeng Suparwoto membeberkan sudah ada lima nama yang akan menjadi cawapres pendamping bakal calon presiden Anies Baswedan di Pilpres 2024. Meski demikian, ia enggan mengungkap siapa saja sosok yang berpotensi menjadi cawapres Anies lantaran itu menjadi bagian dari strategi Partai NasDem. “Siapa-siapanya, sekali …

Jaga Kondusifitas Tahun Politik, Kodim dan Polres Kuningan Gelar Apel Gabungan

SiwinduMedia.com – Dalam rangka meningkatkan sinergitas antara TNI dan Polri, Polres dan Kodim 0615/Kuningan menggelar Apel gabungan sekaligus Halal Bihalal Idul Fitri 1444 H. Kegiatan dipusatkan di Halaman Mapolres Kuningan, Jalan RE Martadinata, Ancaran, Rabu (3/5/2023). Kegiatan diawali dengan Apel Gabungan bersama para anggota TNI dan Polri. Apel dipimpin langsung …