Berita Pendidikan

Bupati Kuningan Beri Apresiasi Kepada Para Santri yang Menjadi Juara MKQ di Tingkat Provinsi

Bupati Kuningan Beri Apresiasi Kepada Para Santri yang Menjadi Juara MKQ di Tingkat Provinsi

Siwindumedia.com – Perlombaan Musabaqoh Qira’atil Kutub (MQK) tingkat Provinsi Jawa Barat yang berlangsung di Kabupaten Bandung beberapa waktu lalu telah selesai dilaksanakan. Sebanyak 30 santri asal Kuningan di kirim, dimana 11 santri diantaranya  berhasil meraih juara dengan jenjang Juara 1 sampai dengan juara harapan 3 yang manjadikan Kuningan sebagai Juara …

Belajar Tangani Kebakaran, Puluhan Anak RA Istiqomah Muncangela Kunjungi Kantor Damkar

Belajar Tangani Kebakaran, Puluhan Anak RA Istiqomah Muncangela Kunjungi Kantor Damkar

SiwinduMedia.com – Puluhan siswa RA Nurul Istiqomah,Desa Mumcangela Kecamatan Cipicung, Kuningan geruduk Kantor UPT Pemadam Kebarakan Kabupaten Kuningan dalam rangka edukasi tentang bahaya kebakaran serta penanganan kebakaran. Senin, (12/6/2023). Dasar kegiatan tersebut atas dasar adanya surat permohonan kunjungan edukasi dari Neng Ur Aeni, S. Pd, Gr, selaku Kepala RA Nurul …

Pesta Kelulusan Siswa, MtsN 9 Kuningan Disemprot Damkar

SiwinduMedia.com – Ratusan Siswa-siswi kelas 9 MTSN 9 Kuningan angkatan Tahun Ajaran 2022/2023 merayakan kelulusan sekolah dengan di semprot oleh tim petugas UPT Damkar, Kuningan. Sabtu, (10/6/2023). Pihak sekolah mengundang petugas Pemadam Kebakaran(Damkar) Kabupaten Kuningan untum menyemprotkan air dari unit mobil Damkar kepada para siswa siswa Mts kelas 9 yang …

Juara MQK, 2 Santri dari Kuningan Bakal Wakili Jabar di Tingkat Nasional

Juara MQK, 2 Santri dari Kuningan Bakal Wakili Jabar di Tingkat Nasional

SiwinduMedia.com – Kafilah Musabaqoh Qiroatil Kutub (MQK) Tingkat Provinsi Jawa Barat, telah resmi berakhir setelah penyelenggaraan seleksi dilangsungkan selama 4 hari terakhir di Hotel Sutan Raja Soreang, Bandung, 4-7 Juni 2023. Dari 27 Kabupaten/Kota se-Jawa Barat, Kabupaten Kuningan mengirimkan beberapa santrinya di berbagai kategori ilmu yang di lombakan. Pada beberapa …

Pihak Unsil Angkat Bicara Soal Mahasiswa Asal Kuningan yang Dikabarkan Hilang

Pihak Unsil Angkat Bicara Soal Mahasiswa Asal Kuningan yang Dikabarkan Hilang

SiwinduMedia.com – Kuningan tengah dihebohkan dengan kabar hilangnya salah satu mahasiswa Universitas Siliwangi (Unsil) Tasikmalaya yang merupakan putra Kepala Bappeda Kuningan, Usep Sumirat. Atas kabar tersebut, pihak Humas Unsil pun memberikan klarifikasi terkait berita kehilangan Atra Adhi, putra dari Kepala Bappeda Kuningan. Klarifikasi dalam bentuk rilis berita ini beredar di …

Diskusi ICMI Hadirkan Acep-Ridho! Akademisi: Kinerja Pemda Kuningan Rendah

Diskusi ICMI Hadirkan Acep-Ridho! Akademisi: Kinerja Pemda Kuningan Rendah

SiwinduMedia.com – Ikatan Cendekiawan Muslim Indonesia (ICMI) Orda Kuningan, telah menggelar diskusi publik bertemakan Telaah Capaian Visi Kuningan Maju Berbasis Desa. Diskusi yang diselenggarakan Divisi Riset & Teknologi ICMI Orda Kuningan ini, digelar di Kampus STKIP Muhammadiyah Kuningan, Sabtu malam (3/6/2023). Panitia mengundang narasumber utama dalam diskusi ini, yakni Bupati …

Hendak Diwisuda, Mahasiswa Unsil Putra Kepala Bappeda Kuningan Dilaporkan Hilang

SiwinduMedia.com – Seorang mahasiswa Universitas Siliwangi (Unsil) Jurusan Tehnik Sipil bernama Atra Adhi H, dilaporkan hilang sejak Kamis pagi (1/6/2023). Diketahui, Atra Adhi merupakan warga asal Kuningan yang bertempat tinggal di Jalan Djuanda Nomor 121 Kuningan, Jawa Barat. Ia dilaporkan hilang pada Sabtu, (3/6/2023). Kronologi kejadian, pada Kamis lalu Atra …

“Bermain sambil Belajar” TK Al Madani Ciledug Pabuaran Melakukan Kegiatan Kunjungan Belajar ke Wisata J&J Linggarjati Kabupaten Kuningan Jawa Barat

SiwinduMedia.com – Sekolah Taman Kanak-kanak (TK) Al Madani Jl. Walangsungsang, No. 1 Blok Kliwon, RT. 01/RW.04, Jatiseeng Kidul, Kecamatan Ciledug, Kabupaten Cirebon menggelar kegiatan kunjungan belajar ke Wisata J&J Jl. Raya Bojong, Linggarjati, Cilimus, Kabupaten Kuningan. Selasa, (30/5/2023) Ratusan siswa Sekolah TK Al Madani melaksanakan kunjungan belajar ke wisata J&J …

Resmi Dibuka! Buruan Daftar PPG Prajabatan 2023, Kuota Mencapai 59.019 Orang

Resmi Dibuka! Buruan Daftar PPG Prajabatan 2023, Kuota Mencapai 59.019 Orang

Siwindumedia.com – Pendaftaran Pendidikan Profesi Guru (PPG) Prajabatan 2023 diluncurkan oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbud Ristek) pada hari ini, Rabu (31/5/2023). Seperti diketahui, PPG Prajabatan merupakan sebuah program pendidikan yang digelar setelah program sarjana atau sarjana terapan untuk lulusan Sarjana dan juga Diploma IV dari kependidikan maupun non kependidikan …