Informasi dan Berita budaya sunda Terbaru Hari Ini

Sosialisasikan Pemilu 2024, PPS Desa Suganangan Ikut Andil di Bazar dan Pameran Potensi Desa

PPS Desa Sugangan Kecamatan Cipicung/Foto:SiwinduMedia.com

SiwinduMedia.com – Demi sukseskan Pemilu 2024 mendatang, Panitia Pemungutan Suara (PPS) Desa Suganangan Kecamatan Cipicung ikut ambil bagian dalam kegiatan Nyimas Lenggangherang Sport N Etnho Carnaval Jilid 2 tahun 2023. Event tersebut akan dilaksanakan di Lapangan Sepak Bola Rana Diraksa, Desa Suganangan, Kecamatan Cipicung, mulai tanggal 8-10 September 2023. Asep …

Dihadiri H Rokhmat Ardiyan, Pagelaran Seni dan Budaya Berlangsung Meriah di Desa Cilaja

Dihadiri H Rokhmat Ardiyan, Pegalaran Seni dan Budaya Berlangsung Meriah di Desa Cilaja

SiwinduMedia.com – Masih dalam rangka memeriahkan HUT RI ke-78, Komunitas Wargi Cilaja (Kowaci) menyelenggarakan Pagelaran Seni Budaya dengan tajuk Panggung Hiburan Rakyat yang dilaksanakan di Alun-alun Desa Cilaja, Sabtu, 19 Agustus 2023, pukul 20.00 WIB. Pagelaran akbar ini diawali penampilan seni digital (projection art performance), dilanjutkan video pembacaan puisi karya …

Hebat! Siswa SMA Negeri 1 Ciawigebang Raih Runner Up 3 Wajada Jabar 2023

Hebat! Siswa SMA Negeri 1 Ciawigebang Raih Runner Up 3 Wajada Jabar 2023

Siwindumedia.com – Bertempat di Gedung Kesenian Rumentang Siang Kota Bandung. Gelaran Pasanggiri Wanoja Jajaka Budaya Jawa Barat (Wajada Jabar) 2023, telah berlangsung pada hari Minggu (30/7/2023). Rangkaian acara pemilihan dimulai sejak tanggal 24 hingga 30 Juli 2023, yang terdiri dari Pra Karantina, Unjuk Bakat, Karantina dan Grand Final. Pasanggiri Wanoja …

Ratusan Anggota PBSS Kuningan Ikuti Ujian Kenaikan Tingkat, Digelar Tiap Enam Bulan Sekali

Ratusan Anggota PBSS Kuningan Ikuti Ujian Kenaikan Tingkat, Digelar Tiap Enam Bulan Sekali

Siwindumedia.com – Dalam setiap organisasi, lembaga atau apa pun nama perkumpulannya. Akan selalu ada yang namanya tes atau ujian buat anggotanya. Demikian juga dengan ratusan anggota Perguruan Silat Paguyuban Baroedak Silat Sekolah (PBSS) Pencak Silat Klub Bersatu. Atau lebih dikenal PBSS Kuningan mengikuti ujian kenaikan tingkat (UKT) di GOR Sekolah …

Dedi Mulyadi Sebut Orang Sunda Paling Banyak Dukung Prabowo, Harus Lebih Diperhatikan

Dedi Mulyadi Sebut Orang Sunda Paling Banyak Dukung Prabowo, Harus Lebih Diperhatikan

SiwinduMedia.com – Budayawan Jawa Barat sekaligus mantan Bupati Purwakarta, H Dedi Mulyadi, menyebut orang Sunda paling banyak menyumbangkan suara untuk kemenangan Prabowo Subianto. Pernyataan tersebut disampaikan Dedi dalam orasinya pada acara Deklarasi Prabowo Mania 08 DPD Jawa Barat, di Pendopo H Rokhmat Ardiyan, Jalan Raya Desa Cisantana-Palutungan, Kecamatan Cigugur, Kabupaten …

Tari Buyung Jadi Puncak Acara Seren Taun di Paseban Cigugur

Tari Buyung Jadi Puncak Acara Seren Taun di Paseban Cigugur

SiwinduMedia.com – Bertempat di pelataran Gedung Paseban Tri Panca Tunggal, Selasa (11/07/2023). Puncak acara dari rangkaian akhir Upacara adat seren taun 22 Rayagung 1956 Saka Sunda, dengan tema “Merawat Pusaka Budaya Nusantara” di gelar tiap tahunnya oleh Yayasan Tri Panca Tunggal. Hadir pada kesempatan tersebut,  Bupati Kuningan, H. Acep Purnama …

Seren Taun 22 Rayagung 1956 Saka Sunda Dibuka dengan Damar Sewu di Paseban Cigugur

Seren Taun 22 Rayagung 1956 Saka Sunda Dibuka dengan Damar Sewu di Paseban Cigugur

SiwinduMedia.com – Seren Taun adalah upacara adat panen padi masyarakat Sunda yang dilakukan setiap tahun. Upacara adat sebagai syukuran masyarakat agraris ini berlangsung khidmat dan semarak di berbagai desa adat Sunda. Beberapa desa adat Sunda yang menggelar Seren taun tiap tahunnya yakni Desa Cigugur, Kecamatan Cigugur, Kabupaten Kuningan, Kasepuhan Banten …