SiwinduMedia.com – Pasca ditetapkannya Keputusan DPR RI terkait perpanjangan masa Jabatan Kepala Desa. Pemerintah Kabupaten Kuningan mengeluarkan keputusan Bupati No : 400.10.2/KPTS.662-DPMD/2024, tertanggal 16 Mei 2024 tentang Perpanjangan masa Jabatan Kepala Desa menjadi 8 tahun. Adapun jumlah Kepala Desa di Kabupaten Kuningan yang memenuhi persyaratan untuk diperpanjang masa jabatannya yang …
Informasi dan Berita Dana desa Terbaru Hari Ini
DPC Apdesi Kuningan Masa Bhakti 2023-2028 Resmi di Lantik, Henny Ajak Membangun Desa, Dari Kita untuk Kita
SiwinduMedia.com – Musyawarah Cabang (Muscab ke IV) Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Asosiasi Perangkat Desa Seluruh Indonesia (APDESI) Kabupaten Kuningan tahun 2023. Yang diselenggarakan di Hotel Montana Sangkanhurip Kabupaten Kuningan, Sabtu (23/12/2023) lalu. Dari hasil Muscab, Hj Henny Rosdiana, SH SSos MSi, Kepala Desa Linggasana terpilih menjadi Ketua APDESI yang baru …
Kementerian Desa Buka Lowongan Kerja untuk 2.700 Calon PLD 2023
SiwinduMedia.com – Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Kemendesa PDTT) RI membuka lowongan kerja untuk Calon Pendamping Lokasl Desa (PLD) 2023. Tahun ini, quota yang dibutuhkan sebanyak 2.700 orang untuk ditempatkan di wilayah masing-masing sesuai domisili. Dilansir dari laman https://rekrutmenpld.kemendesa.go.id/, Jumat (24/11/2023), Kemendesa PDTT RI melalui Badan Pengembangan Sumber …
Bertemu Presiden Jokowi, PPDI Usulkan Dana Desa Menjadi Rp 5M
SiwinduMedia.com – Persatuan Perangkat Desa Indonesia (PPDI), Rabu (8/11/2023) bertemu dengan Presiden Joko Widodo di Istana Kepresidenan, Jakarta. Dalam pertemuan itu, PPDI menyampaikan usulan mengenai kenaikan besaran dana desa menjadi Rp 5 miliar untuk masing-masing desa. “Mengenai usulan dari PPDI, dana desa itu kita berharap ada di angka Rp 5 …
Jika Terpilih Nanti, Cak Imin Janjikan Dana Desa Naik jadi Rp5 Milliar
Siwindumedia.com – Ketum PKB sekaligus bakal calon wakil presiden (bacawapres) Muhaimin Iskandar atau Cak Imin menyampaikan janji jika terpilih menjadi wapres pada Pilpres 2024. Cak Imin mengatakan bakal menaikkan dana desa dari Rp 2 miliar menjadi Rp 5 miliar. Hal itu disampaikan Cak Imin saat memberikan sambutan dalam acara silaturahmi …
2 Hari Menginap di BKPSDM, Para Kades Terpilih Diberikan Pembekalan
SiwinduMedia.com – Kepala Desa terpilih hasil Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak di Kabupaten Kuningan tahun 2023, akan segera dilantik Bupati Kuningan Acep Purnama pada 3 Oktober 2023 mendatang. Ada 94 orang yang akan dilantik, untuk menjadi orang nomor 1 di Desanya. Sebelum acara pelantikan di awal Oktober nanti, para Kepala …