SiwinduMedia.Com – Bupati Kuningan H Acep Purnama melalui forum sidang paripurna DPRD, menyampaikan nota pengantar Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Tahun Anggaran 2022, Kamis (30/3/2023). Acep mengakui bahwa pengelolaan keuangan daerah / APBD TA 2022 belum berjalan maksimal. Terkait dengan pengelolaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) TA 2022, Acep menjelaskan, …
Informasi dan Berita Kuningan Terbaru Hari Ini
Tak Jelas Arah, Pansus “Gagal Bayar” APBD Kuningan 2022 Dipertanyakan
SiwinduMedia.Com – Kinerja Panitia Khusus (Pansus) Tunda Bayar APBD Kuningan TA 2022 buatan DPRD, nyaris tak terdengar lagi, bahkan dianggap arah Pansus ini tidak jelas. Seperti diketahui, beberapa waktu lalu Kabupaten Kuningan dikejutkan dengan adanya Gagal Bayar Pemda atas sejumlah program APBD TA 2022. Yang lebih mengejutkan lagi, angka gagal …
Jelang Idul Fitri, Diskopdagperin Kuningan Larang Pedagang Jual Pakaian Bekas Impor
SiwinduMedia.com – Maraknya penjualan pakaian bekas di Indonesia yang diimpor dari luar negeri, disayangkan Kepala Dinas Koperasi, UKM, Perdagangan, dan Perindustrian (Diskopdagperin) Kabupaten Kuningan, Uu Kusmana SSos MSi. Penjualan pakaian bekas jelas sangat mengganggu produksi UMKM di Indonesia, terkhusus di Kabupaten Kuningan. Hal itu disampaikan Uu kepada Siwindu.id di ruang …
PMI Kuningan Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir Bandang Jamberama
SiwinduMedia.com – Jajaran Pengurus Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Kuningan, mengunjungi warga korban bencana banjir bandang yang terjadi beberapa hari lalu menjelang waktu berbuka puasa, di Desa Jamberama Kecamatan Selajambe Kabupaten Kuningan, Rabu (29/3/2023). Dipimpin langsung Ketua PMI Kuningan Hj Ika Siti Rahmatika SE, jajaran PMI ini menyampaikan ucapan bela …
Dandim Tinjau Lokasi Pasca Longsor di Desa Situgede
SiwinduMedia.com – Dandim 0615/Kuningan Letkol Inf Bambang Kurniawan, meninjau lokasi pasca bencana alam tanah longsor yang terjadi di Desa Situgede, Kecamatan Subang, Kabupaten Kuningan, Selasa (28/3/2023). Didampingi Danramil 1504/Subang Letda Waris H beserta anggota, Kapolsek Subang IPTU Dede, Bati Ter Dim 0615/KNG Peltu Didin R, Kades Situgede Nurdin dan perangkat …
Selama Ramadhan, Nuzul Rachdy Berbagi Sembako Tebus Harga Murah
SiwinduMedia.com – Seperti pada umumnya, selain pelaksanaan kewajiban berpuasa, di bulan Suci Ramadhan juga menjadi ajang berlomba dalam amal kebaikan. Itu pula yang dilakukan Ketua DPRD Nuzul Rachdy dalam mengisi bulan suci dengan aksi berbagi sembako. Dengan program Tebus Sembako Murah PDI Perjuangan, Nuzul melaksanakan kegiatan bakti sosial tersebut di …
Polres Kuningan Dapat Dana Hibah 3 Miliar dari Pemda
SiwinduMedia.com – Pemerintah Kabupaten Kuningan, menghibahkan anggaran sebesar Rp3 miliar kepada Polres. Penandatanganan Naskah Perjanjian Hibah Daerah (NPHD) dilakukan Bupati H Acep Purnama, Kapolres AKBP Dhani Aryanda, dan Kepala Badan Kesbangpol Dr H Budi Alimudin, di Ruang Rapat Linggarjati, Setda Kuningan, Selasa (28/3/2023). Hadir dalam acara tersebut, jajaran Polres Kuningan, …
Saingi Agun Gunandjar, Mantan Wakapolda Jabar Nyaleg RI Dapil Jabar X Dari Golkar
SiwinduMedia.com – Bakal Caleg RI Incumbent dari Partai Golkar yang merupakan wakil Dapil Jabar X (Kuningan, Ciamis, Banjar, Pangandaran), Dr Agun Gunandjar Sudarsa BcIP MSi, bakal memiliki pesaing ketat untuk berebut ke Senayan pada Pileg 14 Februari 2024 nanti. Pesaingnya adalah mantan Wakil Kapolda Jawa Barat tahun 2010, Irjen Pol …
Tim Futsal SMK Pertiwi Kuningan Juara 1 Liga Foundation 2023
SiwinduMedia.com – Prestasi demi prestasi terus ditorehkan SMK Pertiwi Kuningan. Selain di bidang pendidikan, SMK swasta ternama di Kuningan ini pun memiliki prestasi gemilang di bidang olahraga. Seperti baru-baru ini, prestasi diraih SMK Pertiwi Kuningan dari bidang olahraga. Tim Futsal SMK Pertiwi Kuningan berhasil menjadi Juara 1 Liga Foundation 2023 …
Usia 69 Tahun, GMNI Kuningan Berdiri Atas Peran Bupati Acep Purnama
SiwinduMedia.com – DPC Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) Kabupaten Kuningan menggelar konsolidasi organisasi dalam rangka Perayaan Dies Natalis ke-69. Acara dipusatkan di Gedung Organisasi Wanita (GOW). Jalan RE Martadinata Kelurahan Ciporang, Minggu (26/3/2023). Konsolidasi GMNI dihadiri Bupati Kuningan H Acep Purnama, Ketua Persatuan Alumni (PA) GMNI Kuningan Rana Suparman, dan …