SiwinduMedia.com – Perayaan hari kemerdekaan Indonesia yang jatuh pada 17 Agustus menjadi momen yang paling ditunggu-tunggu masyarakat Indonesia. Seluruh masyarakat Indonesia yang tersebar di berbagai daerah memiliki cara unik untuk merayakan hari kemerdekaan 17 Agustus. Termasuk untuk momen Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia (RI) ke-79 kali ini, banyak …
Informasi dan Berita Pelajar Terbaru Hari Ini
Sekolah ‘Keukeuh’ Study Tour, Kadisdik: Penuhi Dulu Persyaratannya
SiwinduMedia.com – Atas kecelakaan bus di jalanan Ciater, Subang, Jawa Barat, yang mengangkut rombongan pelajar SMK Lingga Kencana Depok pada tanggal 11 Mei lalu. Pemerintah Provinsi Jawa Barat, tanggal 12 Mei 2024 menerbitkan Surat Edaran (SE) Penjabat Gubernur Jawa Barat Nomor: 64/PK.01/KESRA, yang mengatur pelaksanaan study tour pada satuan pendidikan. …
Peringati Hardiknas 2024, Kabupaten Kuningan Akan Launching Mulok Gunung Ciremai
SiwinduMedia.com – Peringatan Hari Pendidikan Nasional tingkat Kabupaten Kuningan tahun 2024 digelar di Lapangan Pandapa Paramarta, Kamis (02/05/2024). Bertindak sebagai pembina upacara, Penjabat Bupati Kuningan, Dr Drs H Raden Iip Hidajat Mpd. Tahun ini, peringatan Hardiknas 2024 mengambil tema “Bergerak Bersama, Lanjutkan Merdeka Belajar”. Para peserta yang hadir, terdiri dari siswa-siswi …
Didominasi Pesilat Sabuk Putih dan Sabuk Oranye, PBSS Kuningan Gelar Ujian Kenaikan Tingkat
SiwinduMedia.com – Kenaikan tingkat atau kenaikan sabuk dalam bidang olahraga beladiri, merupakan kewajiban yang harus diikuti oleh para anggotanya. Selain untuk naik tingkat, juga sebagai gambaran bahwa materi yang diajarkan pada tingkatan sebelumnya sudah bisa dikuasai dengan sempurna. Begitupun dengan Perguruan Barudak Silat Sekolah (PBSS) Pencak Silat Klub Bersatu atau …