Informasi dan Berita Pemilu 2024 Terbaru Hari Ini

Sosialisasi Pemilu Serentak 2024, PPK Pancalang : Genjot Partisipasi Masyarakat Lewat Ibu-ibu Majelis Ta’lim

SiwinduMedia.com-Tahapan Pemilu (pemilihan umum) tahun 2024 tinggal menghitung bulan, Selain proses panjang penyusunan daftar pemilih menuju DPT, agenda sosialisasi kepemiluan juga menjadi kegiatan yang harus digalak-kan guna meningkatkan angka partisipasi masyarakat baik selama tahapan berlangsung maupun saat hari-h pelaksanaan pemungutan suara. Begitu dengan PPK kecamatan Pancalang yang aktif terus menerus …

Sistem Pemilu 2024 Kemungkinan Tertutup? PDI-P Kuningan : Apapun Kami Siap

Sistem Pemilu 2024 Kemungkinan Tertutup PDI-P Kuningan Apapun Kami Siap

Subscribe Channel Siwindu Media: “Putusan MK Menentukan Sistem Pemilu 2024: Siwindu Media Berbincang dengan Ketua DPRD Kuningan Nuzul Rachdy dari PDI Perjuangan” Dak dik duk! Antusiasme semua Partai Politik meningkat seiring menunggu putusan penting dari Mahkamah Konstitusi (MK). Pertanyaannya adalah, apakah Pemilu 2024 akan menggunakan sistem proporsional tertutup atau tetap …

PKS Bocorkan 3 Nama Bakal Cawapres Pendamping Anies Baswedan

PKS Bocorkan 3 Nama Bakal Cawapres Pendamping Anies Baswedan

Siwindumedia.com – Wakil Ketua Majelis Syuro PKS Sohibul Iman akhirnya membocorkan nama-nama kandidat cawapres pendamping Anies Baswedan. Setidaknya ada tiga nama kandidat kuat yang akan jadi cawapres pendamping Anies. Tiga nama tersebut adalah Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY), Wakil Ketua Dewan Syuro PKS Ahmad Heryawan, dan Gubernur …

KPU dan Bawaslu Turun Tangan Terkait Dugaan Kampanye Caleg yang Diduga Dilakukan Ketua PPK

Ilustrasi Pemilu 2024 (Foto : net)

SiwinduMedia.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kuningan Divisi SDM, Sosialisasi dan Pendidikan Pemilih, Dudung Abdu Salam, memberikan tanggapan terkait adanya sosialisasi / kampanye bakal Caleg yang diduga dilakukan oleh salah satu Ketua Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) di wilayah Kuningan Timur. Awalnya, SiwinduMedia.com mencoba meminta tanggapan dari Ketua KPU Kuningan …

Prosedur Proses Pemilu 2024 Bagi Pemilih Disabilitas

Prosedur Proses Pemilu 2024 Bagi Pemilih Disabilitas

Siwindumedia.com – Penyandang disabilitas adalah setiap orang yang mengalami keterbatasan fisik, intelektual, mental, dan atau sensorik dalam jangka waktu lama yang dalam berinteraksi dengan lingkungan dapat mengalami hambatan dan kesulitan untuk berpartisipasi secara penuh dan efektif dengan warga negara lainnya berdasarkan kesamaan hak. Dalam Pemilihan Umum (Pemilu) 2024, seluruh masyarakat Indonesia …

Hingga Hari Ketiga Masa Pendaftaran, Belum Ada Parpol Daftarkan Bakal Calon Anggota DPRD ke KPU

Hingga Hari Ketiga Masa Pendaftaran, Belum Ada Parpol Daftarkan Bakal Calon Anggota DPRD ke KPU

SiwinduMedia.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kuningan sejak hari pertama masa pendaftaran telah bersiap menerima berkas pendaftaran Bakal Calon Anggota DPRD Kuningan. Namun hingga hari ketiga masa pendaftaran, Rabu (3/5/2023), belum satupun Parpol yang datang ke KPU untuk mendaftarkan Bakal Caleg. Menurut Komisioner KPU Kuningan, Maman Sulaeman, pihaknya selalu …

Hasil Pertemuan Jokowi Dengan 6 Ketua Parpol, Ketum Partai Golkar : Kami Bahas Tantangan-tantangan Perekonomian Indonesia ke Depan

Hasil Pertemuan Jokowi Dengan 6 Ketua Parpol, Ketum Partai Golkar Kami Bahas Tantangan-tantangan Perekonomian Indonesia ke Depan

Siwindumedia.com – Presiden Joko Widodo (Jokowi) melakukan pertemuan dengan enam ketua umum partai politik di Istana Merdeka, Jakarta,  Rabu, 2 Mei 2023, selama 2 jam lebih. Turut hadir Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri, Plt Ketua Umum PPP Muhamad Mardiono, Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto, Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan, Ketua Umum …

Siap-siap! Hari Buruh 1 Mei 2023 Titik Awal Pendaftaran Bakal Caleg ke KPU

SiwinduMedia.com – Penyelengaraan Pesta demokrasi Pemilihan Umum (Pemilu) tinggal menghitung bulan. Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kuningan akan melaksanakan tahapan pengajuan bakal calon anggota DPRD Kuningan dari Parpol pada 5 daerah pemilihan (Dapil). Anggota KPU Kabupaten Kuningan, Maman Sulaeman menyebutkan, penerimaan pengajuan bakal calon anggota DPRD Kuningan mulai 1-13 Mei …