Informasi dan Berita Pilkades Serentak Kabupaten Kuningan 2023 Terbaru Hari Ini

Serba-Serbi Pilkades Serentak 2023 di Kabupaten Kuningan

SiwinduMedia.com – Acara Pemilihan Kepada Desa (Pilkades) Serentak di Kabupaten Kuningan Tahun 2023 telah usai dan berjalan kondusif. Namun ada beberapa serba-serbi catatan unik dalam pemilihan Kepala Desa itu. Dimulai dengan banyaknya calon petahanan yang bertumbangan, calon Kepala Desa dengan suara terbanyak, calon Kepala Desa termuda, calon Kepala Desa tertua, …

Pilkades Serentak, Pesan Bupati Kepada Tim Pendukung: Siap Menang dan Siap Kalah

Bupati Kuningan tinjau langsung penyelenggaraan Pilkades serentak 2023/Foto: SiwinduMedia.com/Iwan Setiawan

SiwinduMedia.com– Pastikan Penyelenggaraan Pilkades serentak tahun 2023 berlangsung aman, lancar dan kondusif. Bupati Kuningan hadir di beberapa titik lokasi, seperti di TPS 01 Desa Cileuya Kecamatan Cimahi, TPS 02 Desa Sukamaju Kecamatan Cibingbin, TPS 01 Desa Cibingbin Kecamatan Cibingbin dan beberapa TPS di Desa Kawungsari Kecamatan Cibeureum. Didampingi oleh Kepala …

Unik! 2 Calon Kades Linggajaya Mantan Plt

Hasil Pemilihan Suara Kepala Desa Linggajaya/Foto: SiwinduMedia.com

SiwinduMedia.com –Dalam rangka pesta demokrasi desa, khususnya di desa Linggajaya kecamatan Ciwaru kabupaten Kuningan. Hasil rekapan Pemilihan Kepala Desa masih belum selesai direkap, tapi ada beberapa Desa yang sudah merekap hasil Pemilihan Kepala Desa. Salah satu desa yang dimaksud adalah Desa Linggajaya, Kecamatan Ciwaru. Calon yang ikut dalam kontestasi Pemilihan …

Tahun Politik Pemilu, Jajaran Pemda Kuningan Terjun Monitoring Kondusifitas Pilkades

SiwinduMedia.com – Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak dilakukan hari ini Minggu, 6 Agustus 2023. Jajaran pemerintah daerah bersama tim melakukan monitoring ke beberapa desa, yang dipimpin langsung oleh Bupati Kuningan H. Acep Purnama, Wabup M. Ridho Suganda, dan Sekda Dian Rachmat Yanuar. Saat diwawancara SiwinduMedia.com Sekda Kuningan mengatakan, Jajaran Pemerintah …

Link Penghitungan Cepat Pilkades Serentak Kabupaten Kuningan 2023, Cek Disini!

SiwinduMedia.com – Pesta demokrasi pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Serentak 2023 akan digelar hari ini sebanyak 94 desa di 31 kecamatan Kabupaten Kuningan, Dimana warga akan memberikan hak pilihnya untuk memilih sosok pemimpin Desanya. Dari pantauan SiwinduMedia.com untuk Pemilihan Pilkades Serentak 2023, 94 desa di 31 kecamatan untuk jumlah total calon …

Amankan Pilkades Serentak, Polres Kuningan Siap Terjunkan 1.000 Personil

Amankan Pilkades Serentak, Polres Kuningan Siap Terjunkan 1.000 Personil

SiwinduMedia.com – Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) sudah memasuki tahap Kampanye, tepat pada hari Minggu tanggal 6 Agustus 2023 Sebanyak 94 desa di 31 kecamatan Kabupaten Kuningan akan melakukan pemilihan Kepala Desa (Pilkades) secara serentak. Kepolisian Resor Kuningan bersama TNI dan Pemerintah Daerah Kabupaten Kuningan akan meningkatkan keamanan pada saat pemilihan. …

2 Kandidat Kepala Desa Pajawankidul Siap Berkompetisi di Pilkades Serentak Agustus 2023

SiwinduMedia-com – Sebanyak 94 desa di 31 kecamatan di  Kabupaten Kuningan akan melaksanakan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak pada   6 Agustus 2023, Salah satunya Desa Pajawankidul yang  sudah memasuki tahapan pengundian nomor urut calon Kepala Desa.   Acara pengundian nomor urut bertempat dibalai Desa Pajawankidul yang dihadiri langsung panitia Pilkades, …

Untuk Sukseskan Pilkades Serentak, Sekda Kabupaten Kuningan Beri Arahan dan Bimbingan Teknis Kepada 94 panitia Desa dari 31 Kecamatan di Kabupaten Kuningan

Untuk Sukseskan Pilkades Serentak, Sekda Kabupaten Kuningan Beri Arahan dan Bimbingan Teknis Kepada 94 panitia Desa dari 31 Kecamatan di Kabupaten Kuningan

Siwindumedia.com – Sebanyak 94 desa di 31 kecamatan  Kabupaten Kuningan akan melaksanakan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak pada   6 Agustus 2023. Untuk mensukseskan penyelenggaraan Pilkades tersebut, Sekretaris Daerah Kabupaten Kuningan, Dr. H. Dian Rachmat Yanuar, M.Si memberikan Arahan sekaligus bimbingan Teknis bagi Panitia Desa yang akan menyelenggarakan Pemilihan kepala Desa …