Informasi dan Berita Program Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Terbaru Hari Ini

Mendikbud Ristek Nadiem Makarim Hapus Kewajiban Skripsi sebagai Syarat Kelulusan Sarjana

Foto : Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Permendikbudristek) Nadiem Makarim

SiwinduMedia.com – Skripsi merupakan tugas akhir yang harus dikerjakan oleh seorang mahasiswa dengan tingkat strata satu atau mahasiswa akhir. Skripsi juga sebuah karya tulis ilmiah dari seorang mahasiswa. Skripsi dibuat dari adanya permasalahan/fenomena yang terjadi, sesuai dengan bidang ilmu tertentu. Namun kali ini Mendikbud Ristek Nadiem Makarim menghapus kewajiban skripsi …

Keren, Desa Sukadana Jadi Kampung Literasi

keren-desa-sukadana-jadi-kampung-literasi

SiwinduMedia.com – Kampung literasi, sebuah program Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, berhasil direplikasi di Kabupaten Kuningan. Program ini diwujudkan melalui kolaborasi antara Disdikbud, Forum Taman Baca Masyarakat (TBM) dan pihak lainnya. Kampung literasi juga dapat diwujudkan dari kepedulian masyarakat. Di Kabupaten Kuningan, Kampung Literasi Rumah Zakat diterapkan di Dusun Manis Desa …