Siwindumedia.com – Pementasan “Kalayuda” yang digarap oleh Teater Sado Kuningan dan ditulis sekaligus disutradarai oleh D Ipung Kusmawi selama satu bulan penuh telah usai. Pementasan yang dimulai dari tanggal 8 September hingga 9 Oktober 2023 itu merupakan produksi kedelapan Teater Sado Kuningan. Tercatat 12.000 penonton telah mengapresiasi pementasan yang dilaksanakan …
Informasi dan Berita teater sado Terbaru Hari Ini
Di Balik Mahakarya Pertunjukan teATeR SADO, Ada Jejak Aan Sugianto Mas
SiwinduMedia.com – Bupati Kuningan, H Acep Purnama, S.H., M.H, didampingi Sekda Dr. Dian Rachmat Yanuar, MSi, membuka pertunjukan teater dan pameran karya guru yang ditandai dengan pemukulan gong, di Gedung Kesenian Raksawacana, Jumat (8/9/2023). Sudah kesekian kalinya teATeR SADO menggelar pertunjukan mahakarya. Mulai dari “Bimbang Dewi Rara”, dan kini untuk …
Teater Sado Kuningan Siap Gelar Tiga Event Besar: Pergelaran, Pameran, dan Festival
Siwindumedia.com – Dunia kesenian di Kabupaten Kuningan akan kembali bergemuruh dalam waktu dekat ini. Teater Sado siap menggelar tiga_event_besar yakni pergelaran teater, pameran karya guru hebat, dan festival teater pelajar nasional. Tiga _event_ besar tersebut merupakan bagian dari trilogi aksi nyata Teater Sado tahun 2023. Aksi nyata pertama, workshop teater, telah …
Fantastis! Teater Sado Kuningan Cetak Sejarah, Berhasil Melatih 12.448 Siswa di 77 Sekolah
SiwinduMedia.Com – Gebrakan luar biasa dilakukan Teater Sado Kuningan. Untuk yang pertama kalinya dalam sejarah, komunitas ini melatih sebanyak 12.448 siswa di 77 sekolah yang jadi sasaran pelatihan/workshop teater. Dalam rilis yang dikirim ke redaksi SiwinduMedia.Com, Jumat (7/4/2023), Teater Sado Kuningan dalam programnya, berkeliling ke sekolah-sekolah, dari mulai SMP, MTs, …