Siwindumedia.com – Sejarah singkat dari Desa Bayuning, Senapati Artawiguna atau yang dikenal sebagai Pangeran Bayuantara dan istrinya Pangeran Andayasari atau Pangeran Bayuningsih adalah orang yang membuka daerah tersebut sekaligus pemimpin pertama yang mendirikan Desa Bayuning kala itu. Nama Bayuning bisa diartikan dari padanan kata bayu artinya angin, ning atau wening …
Informasi dan Berita ulang tahun Terbaru Hari Ini
Harlah PKB Ke 25, Ujang: Tunggu Tanggal Mainnya, PKB Akan Beri Kejutan Untuk Kuningan
Siwindumedia.com – Bertempat di kantor DPC PKB, jalan RE. Martadinata Nomor 03, Kertawangunan, Kecamatan Sindangagung, Kabupaten Kuningan, Jawa Barat, Sabtu (29/7/2023), PKB merayakan hari lahirnya (harlah) yang ke-25. Usai menyanyikan lagu selamat ulang tahun PKB, menyusul tiup lilin oleh Ketua DPC PKB Kuningan H Ujang Kosasih, ratusan kader PKB dengan …
Para Purnawirawan Polri Bersatu! Kombes Pol (Purn) Irwan: Sekali Bhayangkara Tetap Bhayangkara
Siwindumedia.com – Bertempat di Kantor Sekretariat Jalan Veteran, Komplek Asrama Polri Kabupaten Kuningan. Rabu (5/7/2023), Persatuan Purnawirawan (PP) Polri Cabang Kabupaten Kuningan, menggelar peringatan hari jadinya ke-24. HUT PP Polri tahun ini bertema “Tetap Setia Persatuan Keluarga Besar Purnawirawan Polri, Komitmen dan Konsisten Mendukung Polri yang Presisi untuk Negeri”. Acara …
Usia 35 Tahun, PAM Tirta Kamuning Raih Pendapatan dari 500 Juta Kini Capai 2,4 Miliar
SiwinduMedia.Com – Perusahaan Air Minum (PAM) Tirta Kamuning sebagai salah satu Perusahaan Umum Daerah milik Kabupaten Kuningan, tahun ini genap berusia 35 tahun. Acara Ulang Tahun PAM dilangsungkan di Ruang Rapat PAM Tirta Kamuning, Jalan RE Martadinata, Senin (3/4/2023). Hadir pada kesempatan tersebut, Bupati Kuningan H Acep Purnama SH MH, …