SiwinduMedia.com – Sejak selesai direvitalisasi oleh Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Barat beberapa waktu lalu, panorama alam di Objek Wisata Waduk Darma Kabupaten Kuningan, Jawa Barat, benar-benar mengalami perubahan drastis. Dari mulai fasilitas, taman yang indah, jogging track, arena bermain anak, warung wisata, gazebo, dan perahu wisata serta banyak lagi yang …
Informasi dan Berita wisata Terbaru Hari Ini
Fantastis! Kunjungan Wisata di Kuningan Capai 150 Ribu Orang Selama Libur Lebaran
SiwinduMedia.com – Memasuki H + 6 Lebaran Idul Fitri 1444 H, nyaris di seluruh tempat wisata yang ada di Kuningan selalu dipadati pengunjung. Dari kawasan wisata alam di wilayah Kuningan utara, pengunjung setiap harinya terlihat sangat membludak. Seperti mereka yang berwisata ke Talaga Biru, Woodland, Gedung Naskah Linggarjati, wisata pemandian …
Berjubel ! Pengunjung Padati Area Wisata Air J&J
SiwinduMedia.com – Suasana Wisata J&J H+ 4 pasca Lebaran Idul Fitri 1444 H/2023 masih ramai pengunjung. Rabu, (26/4/2023). Pasca merayakan Lebaran Idul Fitri bersama keluarga dirumah, masyarakat langsung mencari tempat liburan diluar yang sejuk dan nyaman. Terdapat ratusan tempat wisata yang rekomended berada di kawasan Kaki Gunung Ciremai, salah satunya …