SiwinduMedia.com – Dengan meningkatnya frekuensi dan potensi bencana alam, khususnya gempa bumi, pertanyaan tentang bagaimana mengurangi kerugian manusia dan kerusakan material yang terkait dengan gempa bumi menjadi tantangan besar bagi banyak negara. Hari Internasional Pengurangan Risiko Bencana 2022, yang diadakan pada 13 Oktober, menitikberatkan pada mekanisme peringatan dini dan perlunya …
Berita AI
Microsoft Rilis Designer (Alat Pembuat Foto AI) Versi Aplikasi Mobile Gratis
SiwinduMedia.com – Mengakses alat gambar AI generatif Microsoft kini menjadi jauh lebih mudah! Sejak debutnya sekitar setahun lalu, Microsoft Designer, alat produksi gambar AI generatif yang sebelumnya dikenal sebagai Bing Image Creator, hanya tersedia di web atau melalui Microsoft Edge. Namun, pada hari Rabu, Microsoft mengumumkan bahwa Designer sekarang tersedia …
Bagaimana Semut Menginspirasi Robotika Berbasis AI
SiwinduMedia.com – Kita tahu bahwa serangga tidak terlalu cerdas dari sudut pandang manusia. Namun, meskipun memiliki keterbatasan, mereka mampu meraih prestasi organisasi dan orientasi yang luar biasa. Ini membuat mereka menjadi inspirasi bagi para peneliti yang bekerja dibidang mikrorobot dan drone ringan. Misalnya, semut gurun Cataglyphis dapat mencari makan dalam …
Model Bahasa AI Terbaik Gagal Jawab Pertanyaan Logika Sederhana!
SiwinduMedia.com – Dalam sebuah temuan mengejutkan, para peneliti dari Jülich Supercomputing Center (JSC), School of Electrical and Electronic Engineering di University of Bristol, dan laboratorium LAION AI mengungkap bahwa bahkan Large Language Models (LLM) AI terbaik mengalami kegagalan signifikan saat menghadapi pertanyaan logis sederhana. Hasil penelitian ini dipublikasikan di server …
Robot Pengantar Makanan Mulai Beroperasi Telusuri Trotoar Jepang Hari Ini
SiwinduMedia.com – Seperti mobil-mobilan, dengan dominasi warna hijau berlogo “Uber Eats” tampak menerabas trotoar di sepanjang jalanan Tokyo, Jepang. Tanpa awak! Ternyata benda itu adalah robot kurir makanan milik perusahaan kurir Uber Eats, yang mulai beroperasi hari ini, tanggal 6 Maret 2024. Dilansir apnews.com, Uber Eats Jepang ini bekerjasama dengan …
AI SGE Google Siap dijajal di Indonesia, Begini Caranya!
SiwinduMedia.com – Google akhirnya memperluas uji coba fitur “Search Generative Experience” ke 120 negara/wilayah, termasuk Indonesia mulai Rabu (8/11/2023). Seperti dikutip dari Kompas.com, fitur kecerdasan buatan generatif (generative artificial intelligence/AI) tersebut pertama kali diuji coba di Amerika Serikat mulai 15 Agustus lalu. Pada akhir Agustus, uji coba fitur AI di …
45 Link Twibbon Hari Sumpah Pemuda 2023 dan Cara Pakainya
Siwindumedia.com – Hari Sumpah Pemuda diperingati pada tanggal 28 Oktober setiap tahunnya. Tahun 2023 ini merupakan peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-95, sejak Ikrar Sumpah Pemuda pada 28 Oktober 1928. Dikutip dari laman Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia, menjelaskan bahwa tema Hari Sumpah Pemuda 2023 ini mengusung ‘Bersama Majukan Indonesia. …
Mirip Dengan FB, Instagram Akan Rilis Fitur Pengingat Ulang Tahun Teman
Siwindumedia.com – Meta mengumumkan bahwa Instagram akan memiliki beragam fitur baru. Total ada empat fitur baru yang segera dirilis untuk pengguna Instagram. Salah satu fitur baru Instagram ini yaitu pengingat ulang tahun teman yang mana sebelumnya ini sudah ada di Facebook, sebagaimana dikutip dari Gearrice, Selasa (24/10/2023). Sesuai namanya, dengan …
8 Link Twibbon Hari Jadi Kuningan ke-525 Tahun 2023, Klik Disini
Siwindumedia.com – Pada tanggal 1 September mendatang, Kabupaten Kuningan akan memasuki penambahan usia berdirinya. Dengan mengusung tagline (tema) “Kuningan Mungkas Udagan Nu Sajati,” tahun 2023 kali ini warga Kabupaten Kuningan akan memperingati hari jadi yang ke-525 tahun. Tentu momen ini tidak bisa dilewatkan begitu saja. Terdapat beragam cara untuk memeriahkan …
Tampilkan Ilustrasi Lomba 17 Agustusan, Google Doodle Meriahkan HUT RI ke-78
Siwindumedia.com – Mesin pencarian Google Search hari ini membuat tampilan khusus Doodle untuk merayakan Hari Ulang Tahun ke-78 Kemerdekaan Republik Indonesia. Menurut laman resmi google, untuk membuat Doodle Hari Kemerdekaan Indonesia, Google menggandeng ilustrator dari Jawa Barat, yaitu Diela Maharanie. Hari Kemerdekaan Indonesia tahun ini bertemakan “Terus Melaju untuk Indonesia …